Gaya Hidup

4 Tips Pacaran Hemat ala Samuel dan Claudya, Praktisi Frugal Living Indonesia

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
4 Tips Pacaran Hemat ala Samuel dan Claudya, Praktisi Frugal Living Indonesia
4 Tips Pacaran Hemat ala Samuel dan Claudya, Praktisi Frugal Living Indonesia
Masa pandemi covid-19 ini juga bisa jadi cara untuk menjaga kesehatan karena tidak bertemu banyak orang.
Jika dihitung-hitung ketika nonton bioskop kira-kira habis Rp 250 ribu, namun jika diganti dengan layanan streaming bisa langganan untuk lima bulan.
“Tapi sebenernya nggak salah juga nonton di bioskop sekali-sekali. Maksudnya kan kita butuh perubahan suasana. Apalagi Sam nih kalo yang keluar film-film Marvel dan butuh layar besar dan biar teresapi,” ucap Claudya.

3. Jalan-jalan kreatif

Tips pacaran hemat ala Samuel dan Claudya adalah jalan-jalan kreatif. Paradigma orang pacaran sekarang kurang kreatif.
Ketika dating default-nya hanya nge-mall untuk makan di restoran kemudian pulang. Padahal jika berusaha untuk berpikir lebih kreatif bisa seperti naik sepeda gratis, masuk museum, pergi ke taman, dll.
“Again karena kita generasi yang beda dan Jakarta juga udah maju banget nggak kayak pas 10 tahun lalu pas kita masih pacaran. Public transportation juga makin bagus, open space juga makin banyak,” kata Claudya.

4. Olahraga bareng

Akses olahraga saat ini semakin terbuka dan banyak pilihan salah satunya adalah lari. Adanya renovasi gedung olahraga seperti Gelora Bung Karno (GBK) juga bisa jadi alternatif.
Meski style-nya kadang beda tapi olahraga bisa menambah kualitas hubungan menjadi lebih baik dan seru.
Tips pacaran hemat ala Samuel dan Claudya ini bisa diterapkan di masa sekarang meski tips ini sudah mereka terapkan sejak 10 tahun yang lalu untuk kemudian dimodifikasi sesuai dengan kondisi sekarang.**** (Kontributor : Yuni Sita Kusrini)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 19 Mei 2024 07:10 WIB
Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Minggu, 19 Mei 2024 05:55 WIB
Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Minggu, 19 Mei 2024 00:00 WIB
Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Sabtu, 18 Mei 2024 23:24 WIB
BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

Sabtu, 18 Mei 2024 22:13 WIB
Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Sabtu, 18 Mei 2024 21:27 WIB
Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Sabtu, 18 Mei 2024 18:29 WIB
Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Sabtu, 18 Mei 2024 15:38 WIB
Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:36 WIB
Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Sabtu, 18 Mei 2024 15:35 WIB