Gaya Hidup , Pilihan Editor

5 Cara Cepat Jadi Selebgram, Bisa Dapat Banyak Endorse!

profile picture Zanida Zulfana Kusnasari
Zanida Zulfana Kusnasari
5 Cara Cepat Jadi Selebgram, Bisa Dapat Banyak Endorse!
5 Cara Cepat Jadi Selebgram, Bisa Dapat Banyak Endorse!
HARIANE – Cara cepat jadi selebgram banyak dicari oleh generasi muda saat ini karena dipandang dapat mendatangkan pundi-pundi rupiah.
Cara cepat jadi selebgram berikut ini dapat dipraktikkan karena telah banyak dilakukan oleh selebgram-selebgram yang kini sedang naik daun.
Cara cepat jadi selebgram berikut ini cocok untuk pemula yang tertarik dan berminat menjadi selebgram.
BACA JUGA :
Profil dan Biodata Lengkap Ibrahim Risyad, Aktor yang Viral di TikTok Karena Diduga Selingkuhi Selebgram Mici

Dilansir dari unggahan YouTube influencer Lovelly Aira, berikut 5 cara cepat jadi selebgram :

1. Pastikan Menyukai Dunia Media Sosial

Menjadi selebgram dimulai dari ketertarikan seseorang dengan dunia media sosial, terutama Instagram. Selain itu, diperlukan keaktifan dan rutin dalam mengunggah konten.

2. Fokus ke Satu Sosial Media

Menjadi selebgram berarti perlu fokus dalam membuat konten di media sosial Instagram. Tidak perlu berpindah-pindah membuat konten di media sosial lainnya.
Apabila pengunjung di satu media sosial tersebut sudah meningkat, maka pengikut Instagram dapat diarahkan ke media sosial lain yang dimiliki, seperti TikTok dan YouTube.

3. Buat Feed yang Rapi

Menjadi selebgram tidak bisa sembarangan mengunggah foto atau video. Perlu membuat feed yang rapi dan estetik.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hasil Laga BTR vs Rebellion MPL ID S13, Tim Robot Merah Masih Merajai ...

Hasil Laga BTR vs Rebellion MPL ID S13, Tim Robot Merah Masih Merajai ...

Jumat, 29 Maret 2024 20:03 WIB
TPST Piyungan Ditutup, Pertobatan Ekologi Jadi Tema Trihari Suci Paskah di GKJ Baciro

TPST Piyungan Ditutup, Pertobatan Ekologi Jadi Tema Trihari Suci Paskah di GKJ Baciro

Jumat, 29 Maret 2024 19:13 WIB
Debut Lutpiii Tak Mampu Bawa Kemenangan Tim ONIC vs Dewa United Esports MPL ...

Debut Lutpiii Tak Mampu Bawa Kemenangan Tim ONIC vs Dewa United Esports MPL ...

Jumat, 29 Maret 2024 17:45 WIB
Masa Bakti Lurah Diperpanjang, Pemkab Bantul Batalkan Pelaksanaan Pemilihan Lurah

Masa Bakti Lurah Diperpanjang, Pemkab Bantul Batalkan Pelaksanaan Pemilihan Lurah

Jumat, 29 Maret 2024 17:17 WIB
Hasil Pertandingan ONIC vs Dewa United Esports MPL ID S13, Debut Lanaya Berikan ...

Hasil Pertandingan ONIC vs Dewa United Esports MPL ID S13, Debut Lanaya Berikan ...

Jumat, 29 Maret 2024 16:42 WIB
Ramalan Zodiak Sabtu 30 Maret 2024 Lengkap, Taurus Bakal Bahagia, Cancer Beruntung Soal ...

Ramalan Zodiak Sabtu 30 Maret 2024 Lengkap, Taurus Bakal Bahagia, Cancer Beruntung Soal ...

Jumat, 29 Maret 2024 16:30 WIB
Kronologi Bocah Tenggelam di Sungai Oya, Pencarian Masih Berlangsung

Kronologi Bocah Tenggelam di Sungai Oya, Pencarian Masih Berlangsung

Jumat, 29 Maret 2024 15:20 WIB
Prediksi Laga ONIC vs Dewa United Esports MPL ID S13, Menerka Roster Utama ...

Prediksi Laga ONIC vs Dewa United Esports MPL ID S13, Menerka Roster Utama ...

Jumat, 29 Maret 2024 14:20 WIB
Lukisan GDragon Seharga Rp 350 Juta Tak Jadi Dilelang, Kenapa?

Lukisan GDragon Seharga Rp 350 Juta Tak Jadi Dilelang, Kenapa?

Jumat, 29 Maret 2024 14:12 WIB
Pasca Tak Sadarkan Diri, Lee Areum T-ara Bantah Minta Uang ke Followers

Pasca Tak Sadarkan Diri, Lee Areum T-ara Bantah Minta Uang ke Followers

Jumat, 29 Maret 2024 13:25 WIB