Jateng , Wisata , Artikel , Pilihan Editor , Headline

5 Destinasi Wisata Kota Jepara yang Sayang untuk Dilewatkan, Mitosnya Ada Misteri Hanya Anak Indigo yang Bisa Melihat

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
5 Destinasi Wisata Kota Jepara yang Sayang untuk Dilewatkan, Mitosnya Ada Misteri Hanya Anak Indigo yang Bisa Melihat
5 Destinasi Wisata Kota Jepara yang Sayang untuk Dilewatkan, Mitosnya Ada Misteri Hanya Anak Indigo yang Bisa Melihat
HARIANE – Destinasi wisata Kota Jepara akhir-akhir ini banyak diminati pengunjung karena memiliki banyak pilihan lokasi yang menarik.
Destinasi wisata Kota Jepara juga bisa dibilang lengkap, karena Jepara memiliki lokasi wisata yang berlokasi di daerah pegunungan dan pantai.
Bagi yang ingin menghabiskan masa liburan dengan mengunjungi destinasi wisata Kota Jepara, berikut ini adalah beberapa lokasi yang bisa dikunjungi.

5 Destinasi Wisata Kota Jepara Terbaik yang Bisa Dikunjungi

Jepara adalah nama sebuah kabupaten yang terletak di Jawa Tengah. Jepara terkenal sebagai kota kelahiran seorang tokoh wanita bersejarah di Indonesia yaitu Raden Ajeng Kartini.
Seperti halnya kota lain yang ada di Indonesia, Jepara yang dikenal sebagai kota ukir juga memiliki berbagai destinasi wisata yang menarik.
Hingga tahun 2022, destinasi wisata yang ada di Kabupaten Jepara juga semakin bertambah akibat dari dibuka dan dikelolanya tempat yang bepotensi menjadi tempat wisata.
Beberapa tempat wisata yang sejak dulu ada juga banyak yang diperbaiki sehingga masyarakat di Kota Jepara dan sekitarnya bisa menikmati destinasi wisata yang ada di Jepara.
Destinasi wisata Kota Jepara bahkan bisa dibilang lengkap karena di Kabupaten Jepara terdapat gunung, pantai dan bahkan kepulauan yang terpisah dari pulau Jawa.
Bagi pengunjung yang ingin menikmai keindahan laut maupun gunung dalam satu tempat yang jaraknya tidak terlalu jauh, destinasi wisata yang ada di Kabaupaten Jepara bisa menjadi pilihan.
Selain itu berbagai destinasi wisata yang terdapat di Kota Jepara juga ramah anak, sehingga tak perlu khawatir jika ingin membawa anak untuk ikut berwisata di Jepara.
Dilansir dari kanal Youtube Joans Media yang diunggah pada 16 januari 2022, berikut ini adalah destinasi wisata Kabupaten Jepara yang sayang jika dilewatkan begitu saja.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Selasa, 25 Maret 2025
Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Selasa, 25 Maret 2025
Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Selasa, 25 Maret 2025
Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Selasa, 25 Maret 2025
Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Selasa, 25 Maret 2025
Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Selasa, 25 Maret 2025
Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Selasa, 25 Maret 2025
H-6 Lebaran, Disnakertrans Bantul Sudah Terima 15 Aduan THR

H-6 Lebaran, Disnakertrans Bantul Sudah Terima 15 Aduan THR

Selasa, 25 Maret 2025
Disdag Gunungkidul Pastikan Pasokan Gas Melon Selama Lebaran Aman, Berapa Jumlahnya?

Disdag Gunungkidul Pastikan Pasokan Gas Melon Selama Lebaran Aman, Berapa Jumlahnya?

Selasa, 25 Maret 2025
Sambil Menangis, Pelaku Penyimpan Mayat Pacar di Bantul Sampaikan Permohonan Maaf ke Keluarga ...

Sambil Menangis, Pelaku Penyimpan Mayat Pacar di Bantul Sampaikan Permohonan Maaf ke Keluarga ...

Selasa, 25 Maret 2025