Berita

5 Keuntungan Pakai Kendaraan Listrik, Salah Satunya Dapat Banyak Insentif dari Pemerintah 

profile picture Hanna
Hanna
5 Keuntungan Pakai Kendaraan Listrik, Salah Satunya Dapat Banyak Insentif dari Pemerintah 
5 Keuntungan Pakai Kendaraan Listrik, Salah Satunya Dapat Banyak Insentif dari Pemerintah 
HARIANE - Keuntungan pakai kendaraan listrik kini sedang gencar disosialisasikan oleh Kementerian Perhubungan dan berbagai Instansi Pemerintah.
Di mana sosialisasi terkait keuntungan pakai kendaraan listrik ini ditujukan sebagai upaya untuk mewujudkan penggunaan kendaraan listrik secara massal di Indonesia.
Lantas apa saja keuntungan pakai kendaraan listrik? Berikut informasi selengkapnya bisa disimak dibawah ini.
BACA JUGA : 14 Kendaraan yang Bebas Ganjil Genap Selama KTT G20 di Bali, Salah Satunya Kendaraan Listrik Berbasis Baterai

5 Keuntungan Pakai Kendaraan Listrik

1. Tersedia Berbagai Pilihan dan Tampilan Lebih Keren 

Saat ini sudah banyak pilihan tampilan produk kendaraan listrik yang bentuknya menarik dan keren disediakan dari berbagai merek kendaraan listrik.
Seperti untuk merek kendaraan bermotor ada Gesits, Honda, Gogoro, Uwinfly, Yamaha, Oyika, Alva One, Ecgo 2, dsb.
Sedangkan untuk merek mobil listrik ada BMW, Hyundai, Lexus, Mitsubishi, Nissan, Tesla, Toyota, Wuling EV, dsb.

2. Lebih Ramah Lingkungan 

Kendaraan yang menggunakan tenaga listrik (energi bersih) tentunya akan lebih ramah lingkungan dibandingkan kendaraan yang menggunakan BBM.
Di mana energi listrik tidak akan menyebarkan polusi udara, serta membuat pengguna kendaraan tidak akan lagi ketergantungan terhadap bahan bakar fosil yang sudah mulai langka.

3. Banyak Pemberian Insentif oleh Pemerintah

Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025