Idul Fitri 1444H
5 Rekomendasi Pantai di Gunungkidul, Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran
Selain keindahan pantai, Pantai Wediombo merupakan tempat konservasi perairan yang menyimpan keanekaragaman hayati laut. Pantai Wediombo berlokasi di Desa Jepitu, Girisubo, Gunungkidul.
5. Pantai Jogan
Pantai Jogan memiliki keunikan di mana terdapat air terjun di tebing yang langsung jatuh ke laut. Berbeda dengan pantai lainnya yang penuh dengan pasir putih, Pantai Jogan tidak memiliki pasir putih dan bahkan tidak memiliki batasan dengan laut sebagaimana dilansir dari laman Visiting Jogja.
Adapun waktu yang cocok untuk berkunjung ke Pantai Jogan adalah sore hari karena pengunjung dapat menikmati indahnya matahari yang terbenam dari tebing air terjun ini.
Pantai Jogan terletak di Dusun Duwet, Purwodadi, Tepung, Gunungkidul. Untuk menuju ke Pantai Jogan, dibutuhkan waktu sekitar 2 jam dengan kendaraan bermotor dari kota Yogyakarta.
Sekian informasi mengenai rekomendasi pantai di Gunungkidul yang dapat dijadikan pilihan ketika berlibur ke Jogja.****