Gaya Hidup

6 Top Drama Korea On Going di November 2022, Love in Contract dan Bad Prosecutor Hampir Selesai

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
6 Top Drama Korea On Going di November 2022, Love in Contract dan Bad Prosecutor Hampir Selesai
6 Top Drama Korea On Going di November 2022, Love in Contract dan Bad Prosecutor Hampir Selesai
HARIANE – Sejumlah top drama Korea on going di November 2022 ada dari berbagai genre yang menarik untuk ditonton.
Top drama Korea on going di November 2022 yang akan dibahas kali ini sedang hangat-hangatnya diperbicangkan oleh para pecinta k-drama.
Lalu ada apa saja top drama Korea on going di November 2022? Simak daftarnya di bawah ini!

Top Drama Korea On Going di November 2022

Dirangkum dari My Drama List, berikut top drama Korea on going di November 2022:

1. Cheer Up

top drama Korea on going di November 2022
Cheer Up. (Foto: Instagram/hanjiji54)
Cheer Up menceritakan seorang mahasiswa Universitas Yeonhee bernama Do Hae Yi yang cerdas dan rajin. Namun, karena situasi keuangan keluarganya yang buruk, dia memprioritaskan mencari uang daripada sekolah.
Suatu hari, Do Hae Yi tiba-tiba bergabung dengan regu sorak Teyia yang telah ada selama 50 tahun di Universitas Yeonhee.
Dia bergabung dengan klub hanya untuk uang, tetapi saat berpartisipasi dalam regu sorak, ia mulai menemukan kebahagiaan dari kehidupan kampus dan bertemu dengan berbagai orang dari Teyia termasuk Bae Young Woong, yang pernah menjadi anggota Teyia dan dia adalah alumnus Teyia.
Saat ini Cheer Up sedang tayang pada episode ke 9 dari 16 yang mana telah hadir sejak 3 Oktober 2022. Penonton dapat menyaksikan melalui Viki.
BACA JUGA :
3 Fakta Menarik Bad Prosecutor, Drama Korea Terbaru yang Dibintangi D.O EXO

2. Bad Prosecutor

Bad Prosecutor
Drama Korea terbaru yang dibintangi D.O EXO "Bad Prosecutor" akhirnya mulai tayang 05 Oktober 2022. (Foto: Instagram/kbsdrama)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Senin, 31 Maret 2025
Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Senin, 31 Maret 2025
Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Senin, 31 Maret 2025
Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Senin, 31 Maret 2025
Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Minggu, 30 Maret 2025
Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Minggu, 30 Maret 2025
Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Minggu, 30 Maret 2025
Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Minggu, 30 Maret 2025
Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Minggu, 30 Maret 2025
Antisipasi Gangguan Lalu Lintas Mudik, Personil Ganjal Ban Disiagakan di Tanjakan Slumprit Gunungkidul

Antisipasi Gangguan Lalu Lintas Mudik, Personil Ganjal Ban Disiagakan di Tanjakan Slumprit Gunungkidul

Minggu, 30 Maret 2025