Gaya Hidup

3 Fakta Menarik Bad Prosecutor, Drama Korea Terbaru yang Dibintangi D.O EXO

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
3 Fakta Menarik Bad Prosecutor, Drama Korea Terbaru yang Dibintangi D.O EXO
3 Fakta Menarik Bad Prosecutor, Drama Korea Terbaru yang Dibintangi D.O EXO
HARIANE – Bad Prosecutor, drama Korea terbaru yang dibintangi D.O EXO akhirnya mulai muncul ke layar kaca.
Bad Prosecutor yang menjadi drama Korea terbaru D.O EXO ini telah tayang perdana pada Rabu, 5 Oktober 2022.
Baru satu episode, drama Korea Bad Prosecutor sudah berhasil membawa permulaan yang cukup baik. Penasaran seperti apa drama baru ini? Simak fakta menariknya dibawah ini.
drama Korea terbaru yang dibintangi D.O EXO
Poster drama Korea Bad Prosecutor. (Foto: Instagram/kbsdrama)

Fakta Menarik Drama Korea Bad Prosecutor yang Dibintangi D.O EXO

Dilansir dari Soompi, pemilik bernama asli Do Kyung Soo ini membintangi drama Korea yang bergenre misteri dan kejahatan. Berikut fakta menarik yang wajib diketahui.

1. D.O Pertama Kali Berperan Menjadi Jaksa

D.O EXO berperan sebagai jaksa jahat di drama Korea terbarunya. (Foto: Instagram/kbsdrama)
Pada k-drama terbarunya di Bad Prosecutor, untuk pertama kalinya D.O menjadi seorang jaksa jahat.
Kisah jaksa jahat ini bermula ketika Jin Jung (Do Kyung Soo) bertekad untuk menjatuhkan mereka yang menggunakan kekayaan dan kekuasaan untuk hidup di atas hukum. Hal itu ia lakukan demi memperjuangkan keadilan yang benar.
BACA JUGA :
Profil Lee Se Hee, Pemain Bad Prosecutor 2022 yang Pernah Bintangi Midnight Runners

2. Beradu Akting dengan Lee Se Hee

drama Korea terbaru yang dibintangi D.O EXO
(Foto: Instagram/kbsdrama)
Nantinya, D.O akan beradu akting di Bad Prosecutor bersama aktris terkenal, Lee Se Hee.
Lee Se Hee berperan sebagai seorang jaksa senior yang penuh karisma bernama Shin Ah Ra. Ia digambarkan sebagai pemimpin berani dan jaksa agung wanita pertama. Disini, Shin Ah Ra juga memiliki hubungan yang tidak akur dengan Jin Jung.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Perintah Tunda Ikut Retret, Waketum Gerindra: Kepala Daerah Tidak Hanya Mewakili Satu Kelompok ...

Perintah Tunda Ikut Retret, Waketum Gerindra: Kepala Daerah Tidak Hanya Mewakili Satu Kelompok ...

Jumat, 21 Februari 2025 23:10 WIB
Pembukaan Sekolah Tani Nasional 2025, Budi Djiwandono: Petani Butuh Peremajaan

Pembukaan Sekolah Tani Nasional 2025, Budi Djiwandono: Petani Butuh Peremajaan

Jumat, 21 Februari 2025 22:23 WIB
Wamendagri Sebut Ada 47 Kepala Daerah Tak Hadir Tanpa Keterangan di Retreat Akmil ...

Wamendagri Sebut Ada 47 Kepala Daerah Tak Hadir Tanpa Keterangan di Retreat Akmil ...

Jumat, 21 Februari 2025 19:10 WIB
Jadi Bupati Sleman Didukung PDIP, Harda Kiswaya Tetap Berangkat Retret di Akmil Magelang

Jadi Bupati Sleman Didukung PDIP, Harda Kiswaya Tetap Berangkat Retret di Akmil Magelang

Jumat, 21 Februari 2025 18:36 WIB
Suasana di Akmil Magelang Jawa Tengah Jelang Retreat Kepala Daerah

Suasana di Akmil Magelang Jawa Tengah Jelang Retreat Kepala Daerah

Jumat, 21 Februari 2025 15:18 WIB
Cawe-Cawe Megawati Berlanjut, dari Era Jokowi ke Pemerintahan Prabowo

Cawe-Cawe Megawati Berlanjut, dari Era Jokowi ke Pemerintahan Prabowo

Jumat, 21 Februari 2025 15:17 WIB
Tingkatkan Pelayanan, KAI Commuter Luncurkan Kartu Disabilitas di Yogyakarta

Tingkatkan Pelayanan, KAI Commuter Luncurkan Kartu Disabilitas di Yogyakarta

Jumat, 21 Februari 2025 14:33 WIB
Nasib Kepala Daerah dari PDIP yang Sudah Tiba di Jogja, Hasto Wardoyo: Kita ...

Nasib Kepala Daerah dari PDIP yang Sudah Tiba di Jogja, Hasto Wardoyo: Kita ...

Jumat, 21 Februari 2025 14:20 WIB
Tunda Ikuti Retreat di Magelang, Bupati Gunungkidul: Kami Tegak Lurus Ketum Megawati

Tunda Ikuti Retreat di Magelang, Bupati Gunungkidul: Kami Tegak Lurus Ketum Megawati

Jumat, 21 Februari 2025 14:17 WIB
Megawati Larang Kepala Daerah PDIP Ikut Retret, Hasto Wardoyo Tunggu Klarifikasi

Megawati Larang Kepala Daerah PDIP Ikut Retret, Hasto Wardoyo Tunggu Klarifikasi

Jumat, 21 Februari 2025 12:40 WIB