Gaya Hidup , Wisata

7 Wisata Edutainment Ramah Anak di Indonesia, Membuat Liburan Keluarga Lebih Berkesan

profile picture Hanna
Hanna
7 Wisata Edutainment Ramah Anak di Indonesia, Membuat Liburan Keluarga Lebih Berkesan
7 Wisata Edutainment Ramah Anak di Indonesia, Membuat Liburan Keluarga Lebih Berkesan
HARIANE - Wisata edutainment ramah anak merupakan hak hidup atau kebutuhan anak-anak yang harus dipenuhi dan dilindungi undang-undang.
Wisata edutainment ramah anak bisa membuat pengalaman liburan anak menjadi lebih berkesan. Di mana dalam wisata edutainment ini tidak hanya sekedar bermain, namun juga mendapat banyak pengetahuan baru dari liburannya.
Terlebih lagi saat ini banyak penyedia atraksi wisata edutainment ramah anak yang membuat wahana bermain anak berbasis  education dan entertainment. Dimana orangtua tetap harus pintar dalam memilih sebuah destinasi berlibur anak.

Kriteria Wisata Edutainment Ramah Anak

Tidak sekedar asyik dan seru, orang tua harus memperhatikan suatu destinasi wisata ramah anak atau tidak. Menurut Komisi Perlindungan Anak (KPAI), ada empat kriteria destinasi wisata disebut ramah anak.
BACA JUGA : 4 Rekomendasi Tempat Wisata di Jogja untuk Anak, Aman dan Edukatif
Hal tersebut meliputi keamanan, keselamatan, layanan, dan kepatuhan. Dimana penyelenggara dan manajemen atraksi wisata harus memastikan jika sebuah wahana memberikan rasa aman dan nyaman untuk liburan anak, dengan mengutamakan aspek keselamatan jiwa.
Selain itu, fasilitas di destinasi wisata pun juga harus mudah diakses dan tidak membahayakan anak. Tak kalah penting, sebuah destinasi wisata ramah anak juga harus memiliki pelayanan security system berbasis kebutuhan anak.

Destinasi Wisata Edutainment Ramah Anak

Hingga saat ini di Indonesia sendiri sudah ada banyak destinasi wisata ramah anak yang bisa anda kunjungi selama masa liburan.
Berikut ini adalah destinasi wisata edutainment ramah anak di berbagai kota dilansir dari laman Kemenparekraf, yaitu:

Farmhouse Lembang

Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025