Gaya Hidup , Kesehatan

8 Cara Memutihkan Kulit Dengan Cepat dan Alami, Salah Satunya dengan Lemon

profile picture Eni Damayanti
Eni Damayanti
cara memutihkan kulit dengan cepat
Delapan cara memutihkan kulit dengan cepat dengan bahan alami yang bisa dicoba di rumah. (Ilustrasi: Pexels/Polina Kovaleva)

HARIANE – Cara memutihkan kulit dengan cepat bisa dilakukan hanya dengan bahan-bahan alami yang tentunya akan lebih aman.

Cara memutihkan kulit dengan bahan alami mulai dari susu hingga lemon ternyata merupakan bahan dengan kandungan zat yang dibutuhkan kulit untuk menjadi lebih putih, cerah, dan sehat.

Ada 8 bahan alami untuk memutihkan kulit yang dapat coba dibuat di rumah dengan mudah untuk diaplikasikan secara rutin pada kulit tubuh dan wajah agar menjadi lebih cerah.

8 Cara Memutihkan Kulit dengan Cepat dengan Bahan Alami 

Bukan rahasia lagi jika sebagian besar masyarakat Indonesia yang menghendaki kulit putih, cerah, dan mulus.

Bahkan, berbagai upaya dari cara yang alami hingga suntik putih dilakukan untuk mewujudkan keinginan tersebut.

Nah berikut ini cara membuat kulit jadi lebih cerah dengan cepat dengan bahan alami yang tentunya lebih aman jika diterapkan.

1. Kombinasi Susu, Pisang, dan Madu

Dilansir dari laman netmeds.com, pisang yang kaya vitamin A dan potasium akan membantu memperbaiki kulit, sementara asam laktat dalam susu menghilangkan noda akibat terbakar sinar matahari serta melembabkan kulit kering. 

Sementara madu yang kaya antioksidan bersifat antibakteri dan antiseptik yang akan membersihkan pori-pori tersumbat serta memberikan warna kulit yang bersih.

Campurkan 1 sdt susu, 2 sdt tumbuk pisang matang, serta 1 sdt madu murni lalu oleskan tipis-tipis pada wajah.

Biarkan mengering selama 15 menit. Lalu, cuci dengan air dan jangan gunakan sabun.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Ini Akibatnya Jika mengirim Hewan Tanpa Dokumen Melalui Bandara

Ini Akibatnya Jika mengirim Hewan Tanpa Dokumen Melalui Bandara

Senin, 28 April 2025
Diduga Jadi Korban Tabrak Lari di Jalan Jogja-Wonosari, Pemotor Cidera Kepala Berat

Diduga Jadi Korban Tabrak Lari di Jalan Jogja-Wonosari, Pemotor Cidera Kepala Berat

Senin, 28 April 2025
Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Senin, 28 April 2025
Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Senin, 28 April 2025
Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Senin, 28 April 2025
Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Senin, 28 April 2025
Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Senin, 28 April 2025
Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Senin, 28 April 2025
Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Senin, 28 April 2025
Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025