Gaya Hidup , Budaya , Kuliner , Artikel
Aceh Ramadhan Festival 2023, Maknai Sisa Ramadhan Dengan Raih Pahala Sebanyak-Banyaknya
6) Buka Puasa Berhidang Talam.
Buka puasa berhidang talam ini adalah sebuah pawai arakan Idang Talam yang merupakan menu berbuka khas Aceh.
Nantinya, buka puasa berhidang talam berlangsung di Lapangan ex-Hotel Aceh hingga pelataran Masjid Raya Baiturrahman pada 13 April 2023 pukul 17.00 WIB.
7) Ngabuburide.
Menariknya Aceh Ramadhan Festival 2023 nanti juga akan dihiasi dengan aktivitas ngabuburide yang ditandai dengan kumpul sepeda, vespa, maupun sepeda antik sebelum jam berbuka puasa.
Kumpul ini bertempat di Lapangan ex-Hotel Aceh pada 11 April 2023 pukul 17.00 WIB.
8) Pekan Anak Sholeh.
Tidak kalah seru, di event ini anak-anak dapat turut aktif dalam acara Pekan Anak Sholeh yaitu berbagai macam lomba islami untuk anak-anak.
Mulai dari lomba kaligrafi, nasyid, adzan, da'i cilik, hafalan Al-Quran, hingga shalawat.
Peserta lomba dapat mengakses tautan berikut untuk informasi lebih lanjut https://linktr.ee/ACEHRAMADHANFESTIVAL.
9) Kaligrafi Exhibition.
10) Rezeki Ramadhan Pasar Takjil