Gaya Hidup , Budaya , Kuliner , Artikel

Aceh Ramadhan Festival 2023, Maknai Sisa Ramadhan Dengan Raih Pahala Sebanyak-Banyaknya

profile picture Annisaa' Salas Qurrota A'yun
Annisaa' Salas Qurrota A'yun
Aceh Ramadhan Festival 2023
Aceh Ramadhan Festival 2023 resmi hadir sebentar lagi dengan beragam kegiatan yang pastinya bermanfaat. Jadi lahan mencari pahala yang seru dan menarik. (Foto: Instagram/acehramadhanfestival)

Kahuri kanji merupakan momen ketika masyarakat akan bersama-sama merasakan nikmatnya aneka takjil.

Pastinya, aneka takjil yang disediakan berdasarkan ciri khas milik Aceh sendiri.

Khauri kanji akan diselenggarakan setiap hari mulai 9 hingga 13 April 2023 setiap pukul 17.00 WIB

3) Meudikee Raya.

Kegiatan ketiga adalah dzikir akbar atau nama lainnya yaitu Maudikee bersama 1000 jamaah.

Lokasi dzikir akbar ini ialah pelataran masjid raya Baiturrahman pada 9 April 2023 pukul 17.00 WIB.

4) Syiar Ramadhan.

Pada syiar Ramadhan, masyarakat akan beramai-ramai mendengarkan tausyiah yang menyejukkan hati sembari menanti waktu berbuka puasa.

Pelaksanaan acara ini juga akan bertempat di pelataran Masjid Raya Baiturrahman pada 10 hingga 12 April 2023.

5) Bazaar Ramadhan.

Aktivitas yang kelima yaitu bazaar Ramadhan pada 9 sampai dengan 13 April 2023 mulai pukul 16.00 WIB.

Lokasi bazaar ini berada di Lapangan ex-Hotel Aceh.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB