Berita

Aksi Penipuan Modus Customer Service di Jakarta Selatan, Sejumlah Uang Raib di Rekening

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Aksi penipuan modus customer service di Jakarta Selatan
Aksi penipuan modus customer service di Jakarta Selatan dialami oleh seorang ojol. (Ilustrasi: Freepik/Freepik)

HARIANE - Aksi penipuan modus customer service di Jakarta Selatan  terjadi pada Rabu malam, 17 Januari 2024 kemarin.

Kasus tersebut berawal saat korban mendapat oder fiktif berupa pengantaran makanan di Jalan Haji Tholib Jakarta Selatan.

Akibatnya, sejumlah uang yang berada di rekening korban ludes digasak oleh pelaku melalui modusnya sebagai customer service dari pihak penyedia layanan antar.

Kronologi Aksi Penipuan Order Fiktif terhadap Ojol di Jakarta Selatan

Berdasarkan unggahan akun Merekam Jakarta, aksi penipuan yang dilakukan oleh sekelompok oknum melalui order fiktif terhadap seorang driver online.

"KISAH SOPIR OJOL ASAL CIPETE KEHILANGAN UANG TABUNGAN PERSIAPAN LAHIRAN GARA-GARA ORDER FIKTIF LALU DITIPU CUSTOMER SERVICE GADUNGAN," tulis keterangan dari akun Merekam Jakarta.

Aksi penipuan modus customer service di Jakarta Selatan
Sejumlah uang di rekening korban untuk biaya persalinan istri ludes digasak pelaku. (Foto: Instagram/merekamjakarta)

Seorang sopir ojek online (ojol) asal Cipete Utara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan bernama Ramadhan Azis Saputra (28) kehilangan uang tabungan yang disebutkam sebagai persiapan lahiran istrinya. 

Hasil tabungan korban diketahui sebesar Rp2.371.00 ludes digasak oleh penipu tersebut. Terdapat mutasi sebanyak 3 kali yang dilakukan penipu melalui m-banking korban.

Diketahui korban mendapatkan orderan makanan lewat aplikasi pada Rabu semalam. Tujuan pengantarannya ke Jalan Haji Tholib atas nama pemesan yaitu Adip.

Namun, setelah sampai tujuan, korban tak dapat menemukan rumah pemesan. Korban bahkan sudah bertanya kepada Ketua RT dan RW setempat.

Korban lalu menyelesaikan orderan setelah 10 kali tak berhasil menghubungi pemesan dan menyadari dirinya menjadi korban order fiktif.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Sabtu, 27 Juli 2024 06:14 WIB
Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:29 WIB
Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:07 WIB
Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jumat, 26 Juli 2024 22:31 WIB
Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

Jumat, 26 Juli 2024 21:44 WIB
Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Jumat, 26 Juli 2024 19:08 WIB
Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Jumat, 26 Juli 2024 18:10 WIB
Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Jumat, 26 Juli 2024 14:09 WIB