Berita , Gaya Hidup

Tunjukkan Sisi Berbeda, Akting D.O. EXO di Drakor Terbaru Bad Prosecutor Dinanti-nanti Netizen

profile picture Martina Herliana
Martina Herliana
Tunjukkan Sisi Berbeda, Akting D.O. EXO di Drakor Terbaru Bad Prosecutor Dinanti-nanti Netizen
Tunjukkan Sisi Berbeda, Akting D.O. EXO di Drakor Terbaru Bad Prosecutor Dinanti-nanti Netizen
HARIANE – Pihak KBS TV membagikan cuplikan sekilas line up drama Korea terbaru yang akan menghiasi layar kaca pada paruh waktu kedua tahun 2022, termasuk akting D.O. EXO di drakor terbaru Bad Prosecutor.
Cuplikan singkat tersebut berhasil menunjukkan akting D.O. EXO di drakor terbaru Bad Prosecutor yang berbeda dari drama sebelumnya.
Akting D.O. EXO di drakor terbaru Bad Prosecutor termasuk yang sangat dinanti-nantikan para netizen.
BACA JUGA : Hwang In Yeop Bermain di Drakor 'The Sound Of Magic' di 2022, Yuk Catat Tanggal Rilisnya!

Dilansir dari laman Allkpop, akting D.O. EXO di drakor terbaru Bad Prosecutor memberikan sedikit gambaran tentang karakter yang diperankan oleh D.O EXO dalam drama tersebut.

Setelah cuplikan teaser yang dibagikan KBS melalui akun Instagram , perubahan visual D.O pada karakter ini menjadi topik hangat para netizen.
Rambut keriting dan cokelat, kulit kecoklatan, dan seringan yang kuat, ilmu pedang, dan adegan aksi membuatnya menjadi jaksa yang gila dan kasar.
D.O EXO tampak begitu menjiwai karakternya sebagai seorang jaksa yang tak takut dengan apapun. Terbukti dengan ekspresi wajahnya yang begitu mengejek dan mata bulatnya yang selalu berputar ke atas dan sikap acuhnya.
Para netizen pun sukses dibuat kagum dengan karakter D.O EXO yang terlihat begitu berbeda dari karakter-karakter sebelumnya yang pernah dimainkannya.
Perubahan yang begitu mengejutkan pada wajah dan gayanya membuat netizen bereaksi dengan antusias terhadap perilisan drama ini.
Berikut beberapa komentar netizen yang dilansir dari theqoo.net atas akting D.O EXO di drakor terbaru Bad Prosecutor.
“Oh aku bisa melihat kegilaan di matanya, dia unik, dia adalah aktor yang sangat bagus,”
Ads Banner

BERITA TERKINI

Dinkes Kota Yogya Temukan 70 Kasus Flu Singapura Tersebar Hampir di Semua Kemantren

Dinkes Kota Yogya Temukan 70 Kasus Flu Singapura Tersebar Hampir di Semua Kemantren

Kamis, 25 April 2024 20:03 WIB
Ramalan Zodiak Jumat 26 April 2024 Lengkap, Aries Lebih Termotivasi, Kesehatan Cancer Meningkat

Ramalan Zodiak Jumat 26 April 2024 Lengkap, Aries Lebih Termotivasi, Kesehatan Cancer Meningkat

Kamis, 25 April 2024 19:27 WIB
Butuh 2 Hari Pencari, Kakek Tenggelam di Sungai Serayu Banjarnegara Ditemukan Meninggal Dunia

Butuh 2 Hari Pencari, Kakek Tenggelam di Sungai Serayu Banjarnegara Ditemukan Meninggal Dunia

Kamis, 25 April 2024 19:23 WIB
Cegah Kampanye Berbentuk Bansos di Pilkada 2024, KPU DIY Akan Rancang Aturan Baru

Cegah Kampanye Berbentuk Bansos di Pilkada 2024, KPU DIY Akan Rancang Aturan Baru

Kamis, 25 April 2024 18:21 WIB
Siap-siap Bunyi Sirine Serentak, Peringati HKBN BPBD DIY Bakal Gelar Simulasi Bencana Diberbagai ...

Siap-siap Bunyi Sirine Serentak, Peringati HKBN BPBD DIY Bakal Gelar Simulasi Bencana Diberbagai ...

Kamis, 25 April 2024 17:29 WIB
Imbas TPA Piyungan Ditutup, BPBD DIY Mewaspadai Potensi Banjir Akibat Lonjakan Sampah

Imbas TPA Piyungan Ditutup, BPBD DIY Mewaspadai Potensi Banjir Akibat Lonjakan Sampah

Kamis, 25 April 2024 17:20 WIB
Dilirik Banyak Partai Besar Jadi Cabup Bantul, Begini Respon Tegas Soimah

Dilirik Banyak Partai Besar Jadi Cabup Bantul, Begini Respon Tegas Soimah

Kamis, 25 April 2024 17:14 WIB
Tegas, Ganjar Pastikan Bakal Berada di Luar Pemerintahan Prabowo-Gibran

Tegas, Ganjar Pastikan Bakal Berada di Luar Pemerintahan Prabowo-Gibran

Kamis, 25 April 2024 17:11 WIB
Kebakaran di Kebon Jeruk Jakarta Barat, Hanguskan Bangunan Rumah

Kebakaran di Kebon Jeruk Jakarta Barat, Hanguskan Bangunan Rumah

Kamis, 25 April 2024 09:10 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 25 April 2024, 3 ULP Ini Akan Padam

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 25 April 2024, 3 ULP Ini Akan Padam

Kamis, 25 April 2024 08:49 WIB