Gaya Hidup , Artikel

Ternyata Ini Alasan Kenapa Seseorang Dilema Antara Resign Kerja atau Lanjut, 3 Langkah Ketika Sulit Mengambil Keputusan

profile picture Yuni Sita Kusrini
Yuni Sita Kusrini
Ternyata Ini Alasan Kenapa Seseorang Dilema Antara Resign Kerja atau Lanjut, 3 Langkah Ketika Sulit Mengambil Keputusan
Alasan kenapa karyawan mengalami dilema antara resign kerja atau lanjut. (Foto : Pexels/Andrea Piacquadio)
HARIANE - Resign kerja barangkali menjadi topik menarik bagi karyawan salah satunya saat merasa bosan atau merasa tertekan hingga merasa dilema antara resign kerja atau lanjut.
Dilema antara resign kerja atau lanjut adalah dua pilihan yang sangat sulit diputuskan seorang karyawan perusahaan. Pasalnya kedua pilihan tersebut memiliki konsekuensi.
Tidak jarang banyak karyawan yang stuck pada situasi dilema antara resign kerja atau lanjut sehingga berujung tidak segera mengambil keputusan.
BACA JUGA : Info Lowongan Kerja Agustus 2022: Ada Freeport, Wings Group, Hingga Astra

Alasan Kenapa Seseorang dilema antara resign kerja atau lanjut

Dilansir dari kanal Youtube Satu Persen - Indonesian Life School beberapa orang kesulitan memutuskan keputusan besar dalam hidup salah satunya adalah keputusan resign.
Dilema mengambil keputusan menjadi hal yang wajar karena memang tidak pernah diajarkan di bangku sekolah.
Banyak hal penting dalam hidup yang tidak dipelajar di bangku sekolah sehingga seseorang harus belajar mandiri.
Ada banyak hal yang mempengaruhi seseorang dalam mengambil keputusan sehingga menjadi sulit untuk beberapa orang.
Salah satu alasan kenapa seseorang sulit mengambil keputusan adalah karena seseorang dalam kondisi loss aversion.
Loss aversion adalah kondisi dimana seseorang merasa lebih sensitif terhadap hal negatif dibandingkan hal positif.
Kondisi inilah yang menjelaskan kenapa seseorang takut kehilangan sesuatu karena rasa kehilangan lebih besar daripada kesenangan yang didapat saat memperoleh kesenangan yang baru.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Sabtu, 27 Juli 2024 06:14 WIB
Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:29 WIB
Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:07 WIB
Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jumat, 26 Juli 2024 22:31 WIB
Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

Jumat, 26 Juli 2024 21:44 WIB
Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Jumat, 26 Juli 2024 19:08 WIB
Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Jumat, 26 Juli 2024 18:10 WIB
Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Jumat, 26 Juli 2024 14:09 WIB