Artikel

Anti Maling! 10 Jenis Anjing Penjaga Terbaik di Dunia yang Kuat, Cerdas dan Dapat Diandalkan

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Anti Maling! 10 Jenis Anjing Penjaga Terbaik di Dunia yang Kuat, Cerdas dan Dapat Diandalkan
Anti Maling! 10 Jenis Anjing Penjaga Terbaik di Dunia yang Kuat, Cerdas dan Dapat Diandalkan

8. Rottweilers

Rottweilers adalah anjing yang sering kali dipelihara oleh pihak kepolisian. Anjing ini memiliki kekuatan gigitan yang luar biasa, yaitu mencapai 328 PSI.
Anjing ini juga cocok dipelihara sebagai anjing penjaga dengan catatan dilatih sejak kecil agar tidak bersikap agresif terhadap pemiliknya.

9. Poodle

Siapa sangka jenis anjing yang sering di dandani manis dan cantik karena memiliki bulu yang keriting ini ternyata termasuk jenis anjing penjaga terbaik di dunia.
Hal ini terjadi karena anjing jenis Poodle memiliki tingkat agresifitas yang tinggi dan tak segan untuk menyerang orang yang tidak mereka kenal.

10. German Sheperd

Anjing satu ini adalah jenis anjing paling protektif jika dibandingkan dengan yang lainnya. Selain itu German Sheperd juga tangkas dan kuat saat menyerang.
Selain itu anjing asal Jerman ini juga terkenal cerdas dan piawai berakting. Tak heran jika banyak satuan polisi maupun tentara yang memelihara jenis anjing satu ini.
Itulah 10 jenis anjing penjaga terbaik di dunia yang bisa dipelihara di rumah. ****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kebakaran Rumah di Jalan Kedung Rukem Surabaya Tewaskan Ayah dan Anak

Kebakaran Rumah di Jalan Kedung Rukem Surabaya Tewaskan Ayah dan Anak

Kamis, 17 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 17 April 2025 Makin Mahal, Cek Disini ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 17 April 2025 Makin Mahal, Cek Disini ...

Kamis, 17 April 2025
Dukuh Gandekan Bantul Absen Ngantor Usai Didemo Warga Gara-gara Kasus Pungli PTSL

Dukuh Gandekan Bantul Absen Ngantor Usai Didemo Warga Gara-gara Kasus Pungli PTSL

Kamis, 17 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 17 April 2025 Meroket, Naik Rp 32 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 17 April 2025 Meroket, Naik Rp 32 ...

Kamis, 17 April 2025
Transaksi Sampai Belasan Juta, Lurah Bantul Sebut Ada 29 Korban Pungli Dukuh Gandekan

Transaksi Sampai Belasan Juta, Lurah Bantul Sebut Ada 29 Korban Pungli Dukuh Gandekan

Rabu, 16 April 2025
Lebih Rendah dari BLT, Gaji Guru Paud di Gunungkidul Akan Ditambah, Ini Nominalnya

Lebih Rendah dari BLT, Gaji Guru Paud di Gunungkidul Akan Ditambah, Ini Nominalnya

Rabu, 16 April 2025
Dukung Program Rumah Bersubsidi Wartawan, Ketua PWI Pusat: Tidak Ada Kaitannya Dengan Independensi ...

Dukung Program Rumah Bersubsidi Wartawan, Ketua PWI Pusat: Tidak Ada Kaitannya Dengan Independensi ...

Rabu, 16 April 2025
Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Rabu, 16 April 2025
Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Rabu, 16 April 2025
Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Rabu, 16 April 2025