Pendidikan

Beda KIP dan PIP, Hal inilah yang Sering Disalahpahami oleh Banyak Orang

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Beda KIP dan PIP
Simak beda KIP dan PIP dan informasi seputar KIP di sini. (Foto: Freepik)

Sebagai informasi, KIP Digital ini dapat diunduh dan dicetak melalui akun SIPINTAR sekolah.

Beda KIP dan PIP

Beda KIP dan PIP
Inilah beda KIP dan PIP yang perlu dimengerti oleh masyarakat.
(Foto: Freepik/ benzoix)

Menurut informasi yang ada di laman Program Indonesia Pintar Kemendikbud RI, Program Indonesia Pintar atau PIP merupakan program dari pemerintah yang diperuntukkan untuk memberikan bantuan berupa uang tunai, perluasan akses, dan kesempatan belajar.

Target penerima Program Indonesia Pintar ini yakni peserta didik dan mahasiswa yang berasal dari keluarga miskin atau rentan miskin, yang perlu mendapatkan bantuan dalam hal biaya pendidikan.

Sedangkan Kartu Indonesia Pintar adalah kartu yang digunakan sebagai penanda atau identitas untuk menerima PIP. Kartu ini diperuntukkan bagi peserta didik pada satuan pendidikan formal maupun yang nonformal.

Selain itu, Kartu Indonesia Pintar ini hanya diberikan kepada siswa penerima Program Indonesia Pintar yang berasal dari hasil pemadanan Dapodik (Data Pokok Pendidikan) dengan DTKS (Data Terpadu Kesejahteraan Sosial) dan P3KE (Data Pensasaran Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem) serta ditandai Layak PIP oleh sekolah pada Dapodik.

Terakhir, perlu diketahui, penerima Kartu Indonesia Pintar tidak akan menerima Program Indonesia Pintar setiap tahunnya karena DTKS dan P3KE ini bersifat dinamis.

Dinamis yang dimaksud dalam kalimat di atas adalah setiap tahun akan ada penetapan ulang penerima Kartu Indonesia Pintar sebagai pembaharuaan data.

Jadi, penerima bantuan biaya pendidikan ini bisa saja berbeda dari tahun ke tahun karena adanya pembaharuaan data tersebut.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB