Berita , Jatim

Begini Kondisi Terkini Malang Plaza, Usai Kebakaran pada Selasa 2 Mei 2023 Dini Hari Tadi

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
kondisi terkini Malang Plaza
Kondisi terkini Malang Plaza usai insiden kebakaran. (Instagram/pemkotmalang)

HARIANE – Kondisi terkini Malang Plaza usai kebakaran telah dirilis secara berkala oleh Pemerintah Kota Malang.

Sebelumnya, telah terjadi insiden kebakaran di Malang Plaza pada Selasa 2 Mei 2023 pukul 01.00 WIB dini hari.

Berdasarkan video yang beredar di sosial media, terlihat salah satu bagian gedung Malang Plaza ludes dilahap si jago merah.

Petugas Damkar, BPBD, PMI dan Polres Kota Malang langsung bergegas menuju lokasi untuk memadamkan api begitu mendapatkan laporan.

Kondisi Terkini Malang Plaza Usai Kebakaran

kondisi terkini Malang Plaza
Kondisi gedung Malang Plaza saat api berhasil dikendalikan oleh petugas Damkar. (Instagram/pemkotmalang)

Berdasarkan laporan dari akun Instagram Pemerintah Kota Malang, pukul 05.30 WIB petugas Damkar dan BPBD Kota Malang masih melakukan pencarian hidden fire.

Wali Kota Malang Sutiaji juga diketahui berada di lokasi saat proses penuntasan pemadaman api masih berlangsung.

Beberapa jam setelahnya, Pemkot Malang melalui akun Instagram resminya kembali memberikan update mengenai kondisi terkini Malang Plaza.

Berdasarkan informasi yang terbaru, api di pertokoan yang berada di dalam Malang Plaza sudah berhasil dikendalikan.

kondisi terkini malang plaza
Petugas Damkar saat menyisir lokasi kebakaran. (Instagram/pemkotmalang)

Meskipun begitu petugas masih akan terus melakukan proses penyisiran di sekitar tkp mengingat lokasi yang terdampak cukup luas.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Paola Egonu Pimpin Italia Tumbangkan Amerika Serikat 3-0 di Perempat Final VNL 2025

Paola Egonu Pimpin Italia Tumbangkan Amerika Serikat 3-0 di Perempat Final VNL 2025

Kamis, 24 Juli 2025
Ada Pembangunan Drainase, Warga Solo Hindari Ruas Jalan Mojo Karangasem hingga Agustus 2025

Ada Pembangunan Drainase, Warga Solo Hindari Ruas Jalan Mojo Karangasem hingga Agustus 2025

Rabu, 23 Juli 2025
PMI Kulon Progo Jadi Korban Penelepon Misterius yang Tagih Pinjol

PMI Kulon Progo Jadi Korban Penelepon Misterius yang Tagih Pinjol

Rabu, 23 Juli 2025
Polres Kulon Progo berhasil Ungkap Identitas Mayat di Glagah

Polres Kulon Progo berhasil Ungkap Identitas Mayat di Glagah

Rabu, 23 Juli 2025
Terjadi 2 Kecelakaan Maut di Semarang Hari Ini, Pengendara Motor Tewas Tertimpa Truk

Terjadi 2 Kecelakaan Maut di Semarang Hari Ini, Pengendara Motor Tewas Tertimpa Truk

Rabu, 23 Juli 2025
‎Komnas HAM Temui Keluarga Diplomat Kemlu di Bantul, Ini yang Dicari

‎Komnas HAM Temui Keluarga Diplomat Kemlu di Bantul, Ini yang Dicari

Rabu, 23 Juli 2025
Prediksi Italia vs USA di Perempat Final VNL 2025: Italia Unggul Statistik dan ...

Prediksi Italia vs USA di Perempat Final VNL 2025: Italia Unggul Statistik dan ...

Rabu, 23 Juli 2025
Kebakaran Rumah di Menteng Jakpus, Warga Panik Kalang Kabut

Kebakaran Rumah di Menteng Jakpus, Warga Panik Kalang Kabut

Rabu, 23 Juli 2025
Anggota Kodim Tabrak Warga Hingga Tewas, Dandim Bantul: Bukan Mabuk Tapi Buru-buru

Anggota Kodim Tabrak Warga Hingga Tewas, Dandim Bantul: Bukan Mabuk Tapi Buru-buru

Rabu, 23 Juli 2025
Oleng Usai Ditabrak Pickup, Pengendara Viar Tewas dalam Kecelakaan di Jalan Magelang

Oleng Usai Ditabrak Pickup, Pengendara Viar Tewas dalam Kecelakaan di Jalan Magelang

Rabu, 23 Juli 2025