Berita

Beri Narkoba, Polisi Amankan Teman Marisa Putri Penabrak Ibu-ibu di Pekanbaru Hingga Tewas

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
teman Marisa Putri ditangkap
Beri narkoba, teman Marisa Putri ditangkap Polisi saat berencana kabur ke luar kota. (X/dhemit_is_back)

HARIANE – Buntut kasus penabrakan di Pekanbaru Riau, kini teman Marisa Putri ditangkap oleh aparat kepolisian.

Seperti yang diketahui, pada Sabtu 3 Agustus 2024 sekitar pukul 05.45 WIB yang lalu terjadi kasus penabrakan di Pekanbaru yang korbannya seorang IRT.

Kasus tersebut jadi viral setelah pelaku, Marisa Putri, keluar dari mobil dengan wajah datar seperti tak bersalah. Padahal ia baru saja menabrak seorang ibu rumah tangga hingga tewas ditempat.

Setelah diamankan dan dilakukan pemeriksaan, barulah ketahuan kalau mahasiswi Universitas Abdurrab tersebut baru pulang dari dugem dalam keadaan mabuk.

Selain itu, hasil tes urinenya juga positif narkoba. Kepada penyidik, ia mengaku menggunakan barang haram tersebut atas bujukan salah satu teman wanitanya.

“Katanya ayolah, katanya sedikit aja, dia bilang kayak gitu,” ujar Marisa Putri seperti dalam unggahan video akun X @dhemit_is_back.

Teman Marisa Putri Ditangkap Polisi

Setelah menetapkan Marisa Putri sebagai tersangka, kini giliran teman dugemnya yang berinisial T ditangkap jajaran Polda Riau.

Berdasarkan unggahan lain akun X @dhemit_is_back, sebelum ditangkap, teman Marisa Putri sempat mau kabur ke luar kota.

“Klau ini inisial T teman Marisa Putri tersangka penabrakan IRT di Pekanbaru, dia sempat mau kabur ke luar kota,” akun akun X tersebut dalam unggahannya.

Kepada Polisi, ia mengaku mendapatkan barang haram tersebut dari seseorang bernama Roma. Tak hanya T , 2 teman Marisa Putri ditangkap berinisial R dan G.

Setelah ditangkap, T menjalani tes urin dan hasilnya negatif. Meski begitu ia mengaku menggunakan narkoba bersama dengan Marisa Putri sebelum insiden penabrakan di Pekanbaru tersebut.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Event Lari KAI Bandara Glow Night Fun Run 90’s Ungkit Perekonomian Jogja Lewat ...

Event Lari KAI Bandara Glow Night Fun Run 90’s Ungkit Perekonomian Jogja Lewat ...

Jumat, 25 Juli 2025
Pegawai Puskesmas di Gunungkidul Berkaraoke Saat Jam Pelayanan, Kadinkes: Kekhilafan dan Kesalahan Kami ...

Pegawai Puskesmas di Gunungkidul Berkaraoke Saat Jam Pelayanan, Kadinkes: Kekhilafan dan Kesalahan Kami ...

Jumat, 25 Juli 2025
Pemkot Yogyakarta Akan Perluas Program Warung Mrantasi di Pasar Prawirotaman dan Sentul

Pemkot Yogyakarta Akan Perluas Program Warung Mrantasi di Pasar Prawirotaman dan Sentul

Jumat, 25 Juli 2025
Kembali Bertemu Brasil di Semifinal VNL 2025, Mampukah Jepang Membalas Kekalahan di Babak ...

Kembali Bertemu Brasil di Semifinal VNL 2025, Mampukah Jepang Membalas Kekalahan di Babak ...

Jumat, 25 Juli 2025
Ada Dugaan Korupsi, Kantor Diskominfo Kabupaten Sleman Digeledah Kejaksaan Tinggi DIY

Ada Dugaan Korupsi, Kantor Diskominfo Kabupaten Sleman Digeledah Kejaksaan Tinggi DIY

Jumat, 25 Juli 2025
Ditinggal ke Bantul, Laptop Milik Penghuni Kost di Gunungkidul Digasak Pencuri

Ditinggal ke Bantul, Laptop Milik Penghuni Kost di Gunungkidul Digasak Pencuri

Jumat, 25 Juli 2025
Hadapi Ancaman Bencana Hidrometeorologi, Pemkab Gunungidul Siagakan Ratusan Personil Gabungan

Hadapi Ancaman Bencana Hidrometeorologi, Pemkab Gunungidul Siagakan Ratusan Personil Gabungan

Jumat, 25 Juli 2025
‎Miss Bantul 2025 Kembali Digelar, 15 Talenta Muda Siap Beradu Bakat

‎Miss Bantul 2025 Kembali Digelar, 15 Talenta Muda Siap Beradu Bakat

Jumat, 25 Juli 2025
Jadwal KRL Bogor Jakarta 25-31 Juli 2025, Jam Berangkat Terakhir Pukul 23.10 WIB

Jadwal KRL Bogor Jakarta 25-31 Juli 2025, Jam Berangkat Terakhir Pukul 23.10 WIB

Jumat, 25 Juli 2025
Diduga Pengaruh Alkohol, Remaja Bonceng Tiga Kecelakaan di Surabaya, Satu Tewas

Diduga Pengaruh Alkohol, Remaja Bonceng Tiga Kecelakaan di Surabaya, Satu Tewas

Jumat, 25 Juli 2025