Artikel

Bintang Cheers Kirstie Alley Meninggal Dunia Diduga Karena Kanker, Berikut Profil Lengkap Beserta Potret Dirinya

profile picture Syarifatun
Syarifatun
Bintang Cheers Kirstie Alley Meninggal Dunia Diduga Karena Kanker, Berikut Profil Lengkap Beserta Potret Dirinya
Bintang Cheers Kirstie Alley Meninggal Dunia Diduga Karena Kanker, Berikut Profil Lengkap Beserta Potret Dirinya
HARIANE - Bintang Cheers Kirstie Alley meninggal dunia di usia ke 71 karena kanker yang diidapnya selama ini.
Beredarnya informasi bintang Cheers Kirstie Alley meninggal dunia, membuat publik heboh dan ramai di media sosial.
Berikut ulasan terkait bintang Cheers Kirstie Alley meninggal dunia karena kanker.

Bintang Cheers Cirstie Alley

Bintang Cheers Kirstie Alley
Kirstie Alley, artis dan model asal Amerika. (Foto instagram/Kirstie Alley)
Kirstie Louise Alley atau kerap dikenal Kirstie Alley ini, adalah seorang aktris, produser, model dan juga tokoh televisi asal Amerika.
BACA JUGA :
Hajime Moriyasu Membungkuk Minta Maaf Usai Jepang Kalah dari Kroasia, Netizen : Beda dengan Negeri Konoha
Namanya kian terkenal setelah debut perannya sebagai Rebecca Howe dalam sitkom produksi NBC berjudul Cheers.
Bahkan peran tersebut juga yang membuat dirinya menerima Emmy Award dan Golden Globe pada tahun 1991.
Artis cantik kelahiran 12 Januari 1951, di Wichita, Kansas, Amerika ini, adalah anak dari pasangan Lillie Price Stevenson dengan William True Stevenson.
Dia pernah menikah dengan Bob Alley pada tahun 1970 dan berpisah pada 1977. Kemudian pada tahun 1983 Alley menikah kembali dengan Parker Stevenson, namun pernikahannya berakhir berpisah pada tahun 1997.
Kirstie Alley juga memiliki dua saudara kandung, yaitu Collete Alley dan Craig Alley. Bahkan dirinya juga sudah memiliki seorang cucu yaitu bernama Waylon Tripp Parker.
Dilansir dari situs variety, Kirstie Louise Alley tinggal di Los Angeles sejak tahun 1980 dan menjadi seorang desainer interior.
Bintang Cheers Kirstie Alley
Potret cantik Kirstie Alley, artis bintang Cheers. (Foto instagram/Kirstie Alley)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB
Hasil Kualifikasi Piala Asia Futsal Wanita 2025: Indonesia Cukur India 6-0

Hasil Kualifikasi Piala Asia Futsal Wanita 2025: Indonesia Cukur India 6-0

Jumat, 17 Januari 2025 18:42 WIB
Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Ajukan Permohonan, Polisi Tangguhkan Penahanan

Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Ajukan Permohonan, Polisi Tangguhkan Penahanan

Jumat, 17 Januari 2025 16:55 WIB
Guru Besar UGM Setujui Usulan Program MBG Pakai Dana Zakat, Asalkan Akuntanbilitasnya Tetap ...

Guru Besar UGM Setujui Usulan Program MBG Pakai Dana Zakat, Asalkan Akuntanbilitasnya Tetap ...

Jumat, 17 Januari 2025 15:54 WIB