Berita

Cara Beli Materai Elektronik Online, Lengkap dengan Cara Penggunaan di Dokumen

profile picture Riza Marzuki
Riza Marzuki
Cara Beli Materai Elektronik Online, Lengkap dengan Cara Penggunaan di Dokumen
Cara Beli Materai Elektronik Online, Lengkap dengan Cara Penggunaan di Dokumen
HARIANE – Cara beli materai elektronik online atau e-materai nominal Rp 10.000 per materai secara resmi diluncurkan oleh pemerintah di Auditorium CBB, Kantor Pusat Direktorat Jenderal Pajak.
Cara beli materai elektronik online ini mulai diluncurkan pada Jumat, 1 Oktober 2021.
Cara beli materai elektronik online diluncurkan oleh pemerintah akibat meningkatnya transaksi digital dan penggunaan dokumen elektronik, ditambah dengan pandemi Covid–19 yang mengakselerasi transformasi digital.
Berdasarkan PP Nomor 86 Tahun 2021, materai elektronik atau e-materai adalah materai berupa label yang cara menggunakannya dengan dibubuhkan pada dokumen melalui sistem tertentu.
BACA JUGA : Cara Beli Pertalite dan Solar Subsidi Tanpa HP, Cukup Pakai QR Code
Cara beli materai elektronik online dan penggunaanya tentu berbeda dengan materai konvensional yang digunakan dengan cara ditempel pada dokumen fisik.
Lalu, bagaimana cara beli materai elektronik online dan penggunaanya pada dokumen digital? Simak penjelasannya berikut.

Cara Beli Materai Elektronik Online

Dilansir dari laman Indonesiabaik.id, berikut adalah cara beli materai elektronik online melalui laman pos.e-materai.co.id.
1. Buka laman pos.e-materai.co.id.
2. Klik menu "BELI E-MATERAI".
3. Lakukan login dengan memasukan email dan password, jika baru pertama kali, maka klik "Daftar di sini".
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 2 April 2025, Cek Sebelum Beli

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 2 April 2025, Cek Sebelum Beli

Rabu, 02 April 2025
Bolehkah Puasa Syawal Tidak Berurutan atau Selang-Seling? Begini Hukumnya

Bolehkah Puasa Syawal Tidak Berurutan atau Selang-Seling? Begini Hukumnya

Rabu, 02 April 2025
Sempat Melejit, Harga Emas Antam Hari ini Rabu 2 April 2025 Turun

Sempat Melejit, Harga Emas Antam Hari ini Rabu 2 April 2025 Turun

Rabu, 02 April 2025
Jadwal One Way Hingga Ganjil Genap Balik Lebaran 2025 di Jakarta, Catat Tanggalnya

Jadwal One Way Hingga Ganjil Genap Balik Lebaran 2025 di Jakarta, Catat Tanggalnya

Rabu, 02 April 2025
Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Rabu, 02 April 2025
Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Rabu, 02 April 2025
Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Rabu, 02 April 2025
Pengendara Motor Tewas Setelah Tabrak Mobil di Gunungkidul, Korban Anggota Polisi

Pengendara Motor Tewas Setelah Tabrak Mobil di Gunungkidul, Korban Anggota Polisi

Selasa, 01 April 2025
Antisipasi Pencurian di Rumah Kosong yang Ditinggal Mudik, Ini yang Dilakukan Polisi

Antisipasi Pencurian di Rumah Kosong yang Ditinggal Mudik, Ini yang Dilakukan Polisi

Selasa, 01 April 2025
Libur Lebaran, Daftar Destinasi Wisata di Gunungkidul yang Diprediksi Padat Wisatawan

Libur Lebaran, Daftar Destinasi Wisata di Gunungkidul yang Diprediksi Padat Wisatawan

Selasa, 01 April 2025