Gaya Hidup , Kesehatan

Cara Eksfoliasi Kulit Wajah yang Aman: Hindari 5 Kesalahan yang Sering Dilakukan

profile picture Salsa Berlianthi Ariyanto
Salsa Berlianthi Ariyanto
Cara Eksfoliasi Kulit Wajah yang Aman: Hindari 5 Kesalahan yang Sering Dilakukan
Cara Eksfoliasi Kulit Wajah yang Aman: Hindari 5 Kesalahan yang Sering Dilakukan
Jika melakukan eksfoliasi lebih dari 2 kali akan membuat kulit menjadi sensitif, iritasi, dan merusak skin barrier.  
Jika melakukan eksfoliasi kurang dari 2 kali maka sel-sel kulit mati pada wajah akan menumpuk, tentu kulit menjadi berjerawat, bruntusan, kulit kusam dan noda hitam.
BACA JUGA :
6 Alasan Manfaat Menggunakan Sunscreen Setiap Hari

Jenis-jenis Eksfoliasi

1. Chemical Eksfoliasi  
Chemical Eksfoliasi memiliki tekstur cair seperti serum atau toner yang memang dikhususkan untuk eksfoliasi kulit wajah yang berfungsi meresap ke dalam kulit agar membantu meregenerasi kulit.
2. Physical Eksfoliasi
Physical Eksfoliasi memiliki tekstur gel atau scrub yang berfungsi mengangkat sel kulit mati.

 Rekomendasi Produk Eksfoliasi

1. Chemical Eksfoliasi
  1. Somethinc AHA BHA PHA Peeling Solution
  2. Implora Peeling Serum
  3. ELFormula Intensive Peeling Solution
  4. Azarine Exfoliating Toner
  5. Whitelab Exfoliating Toner
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 23 November 2024 10:35 WIB
Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Sabtu, 23 November 2024 10:14 WIB
Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Sabtu, 23 November 2024 10:13 WIB
Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB