Gaya Hidup

Cara ke JIEXPO Kemayoran, Bisa Naik Bus Transjakarta atau KRL Berikut

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Cara ke JIEXPO Kemayoran
Cara ke JIEXPO Kemayoran, bisa naik bus Transjakarta atau KRL berikut. (Foto: Instagram/ jiexpo_id)

HARIANE - Bagi penggemar event apa pun mungkin perlu tahu cara ke JIEXPO Kemayoran, Jakarta Utara, DKI Jakarta.

Sebagai informasi, bagi yang melakukan cara ke JIEXPO Kemayoran naik busway pada 18-19 November 2023 ini akan dipermudah karena ada rute khusus.

Sedangkan cara ke JIEXPO Kemayoran naik KRL ini akan dijelaskan lengkap mulai dari rute keretanya sampai bisa sampai di depan JIEXPO Kemayoran.

Tanpa berlama-lama, berikut adalah cara pergi ke JIEXPO Kemayoran menggunakan berbagai angkutan umum.

Cara ke JIEXPO Kemayoran Naik Bus Transjakarta

Cara ke JIEXPO Kemayoran
Cara ke JIEXPO Kemayoran naik bus Transjakarta ternyata begini.
(Foto: Unsplash/ Rizky Febrian)

Dihimpun dari akun Instagram resmi Jakarta Japan Matsuri, ada rute bus Transjakarta ke JIEXPO Kemayoran khusus yang dibuka pada 18-19 November 2023 pukul 09.00-22.00 WIB.

Rute-rute yang dapat diambil jika ingin ke JIEXPO Kemayoran pada waktu tersebut yakni sebagai berikut.

1. Rute 2C (Balai Kota - JIEXPO Kemayoran)

2. Rute PRJ 1 (PGC 1 - JIEXPO Kemayoran)

Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas di Sentolo, Bus vs Sepeda motor

Lakalantas di Sentolo, Bus vs Sepeda motor

Sabtu, 05 Juli 2025
Tragis, Seorang Lansia Tertabrak Kereta Api di Sentolo

Tragis, Seorang Lansia Tertabrak Kereta Api di Sentolo

Sabtu, 05 Juli 2025
Polres Kulon Progo Selidiki Peretasan WhatsApp Bupati

Polres Kulon Progo Selidiki Peretasan WhatsApp Bupati

Sabtu, 05 Juli 2025
Keributan Driver Ojol: Polresta Sleman Kantongi Nama-nama Pengrusakan Mobil Polisi di Godean

Keributan Driver Ojol: Polresta Sleman Kantongi Nama-nama Pengrusakan Mobil Polisi di Godean

Sabtu, 05 Juli 2025
Bikin Ribuan Driver Shopeefood Jogja Turun Tangan, “Mas-mas Pelayaran” Diperiksa Polresta Sleman

Bikin Ribuan Driver Shopeefood Jogja Turun Tangan, “Mas-mas Pelayaran” Diperiksa Polresta Sleman

Sabtu, 05 Juli 2025
Proses Evakuasi Pria Terperosok ke Sumur di Gunungkidul Mengalami Sempat Terkendala Komunikasi dengan ...

Proses Evakuasi Pria Terperosok ke Sumur di Gunungkidul Mengalami Sempat Terkendala Komunikasi dengan ...

Sabtu, 05 Juli 2025
Seorang Pria di Gunungkidul Terperosok ke Sumur Sedalam Belasan Meter, Begini Kondisinya

Seorang Pria di Gunungkidul Terperosok ke Sumur Sedalam Belasan Meter, Begini Kondisinya

Sabtu, 05 Juli 2025
Diboyong ke Panggung Prambanan Jazz Festival, Begini Kesan Eaj Park

Diboyong ke Panggung Prambanan Jazz Festival, Begini Kesan Eaj Park

Sabtu, 05 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 5 Juli 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 5 Juli 2025, Naik atau Turun?

Sabtu, 05 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 5 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 5 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Sabtu, 05 Juli 2025