Gaya Hidup

Cara Menenangkan Bayi yang Rewel, Ketahui Penyebab dan Cara Mengatasinya

profile picture Martina Herliana
Martina Herliana
Cara Menenangkan Bayi yang Rewel, Ketahui Penyebab dan Cara Mengatasinya
Cara Menenangkan Bayi yang Rewel, Ketahui Penyebab dan Cara Mengatasinya

HARIANE - Cara menenangkan bayi yang rewel menjadi suatu hal yang banyak dicari oleh orang tua baru.

Cara menenangkan bayi yang rewel berikut mudah dilakukan dan efektif sehingga cocok dilakukan oleh para orang tua.

Beberapa cara menenangkan bayi yang rewel ini dapat dilakukan para orang tua dalam beberapa kali percobaan.

Dengan kesabaran dan latihan, para orang tua akan menemukan cara menenangkan bayi yang rewel agar berhasil.

BACA JUGA :
Tetap Aman Berkendara, 5 Cara Menggunakan Car Seat yang Benar Pada Bayi

Keadaan bayi yang rewel ini terjadi karena beberapa faktor, diantaranya seperti mengantuk, lapar, tidak nyaman dan sebagainya.

Kondisi bayi rewel tersebut pun membuat para orang tua cemas, apalagi jika si kecil tak kunjung tenang setelah dilakukan beberapa cara.

Bagi para orang tua, jangan panik dulu karena hal tersebut merupakan hal wajar yang biasa dialami oleh semua bayi, terutama yang baru lahir.

Berikut beberapa kemungkinan yang menjadi penyebab bayi menjadi rewel, dilansir dari healthychildren.org.

1. Lapar

Penyebab paling umum yang menyebabkan bayi rewel adalah kelaparan. Bayi rewel karena lapar dapat dilihat dengan tanda-tanda seperti mengecap bibir atau mengepalkan tangan ke mulutnya.

2. Dingin atau panas

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB