Olahraga

Cetak Gol Perdana di Premier League, Rasmus Hojlund Jadi Pahlawan Kemenangan MU di Boxing Day

profile picture Tim Red 2
Tim Red 2
Cetak Gol Perdana di Premier League, Rasmus Hojlund
Rasmus Hojlund berhasil mencetak gol perdananya di Premier League. (Foto: Instagram/rasmus.hoejlund)

HARIANE - Rasmus Hojlund akhirnya mencetak gol pertamanya di Premier League. Gol perdana pemain asal Denmark ini sekaligus menjadi gol penentu kemenangan Manchester United saat menjamu Aston Villa.

Bermain di Old Trafford pada laga Boxing Day, pasukan Setan Merah sempat dibayangi mimpi buruk. Pasalnya, pasukan Erik Ten Hag sudah kebobolan 2 gol ketika laga baru berjalan 26 menit di babak pertama.

Gol-gol dari John McGinn dan Leander Dendoncker membawa Aston Villa unggul 2-0 dalam 26 menit pertama.

Namun, di babak kedua United memberikan respons yang luar biasa. Alejandro Garnacho yang usai pertandingan dinobatkan sebagai Man of the Match mencetak dua gol sebelum Hojlund mencetak gol kemenangan pada menit ke-82.

Hasil sedikit mringankan beban Erik ten Hag setelah empat pertandingan tanpa kemenangan atau bahkan tanpa gol. Sementara bagi Aston Villa, kekalahan ini membuat mereka gagal menyamai poin pemuncak klasemen Liverpool. 

Babak Pertama

Di paruh pertama, Old Trafford digaungi sorakan kekecewaan pendukung tuan rumah ketika United tampaknya menuju kekalahan ke-14 musim ini.

Pada menit ke-21, sebuah tendangan bebas dari sisi kanan McGinn gagal diantisipasi kiper United, Andre Onana. Kiper didikan akademi La Masia itu tampaknya terganggu dengan Leon Bailey yang berdiri di belakangnya dan gagal melakukan penyelamatan.

Hanya lima menit kemudian, gol kedua Villa lahir dari skema tendangan pojok. Tendangan sudut McGinn ke arah tiang jauh dengan mudah dipantulkan oleh Clement Lenglet yang berdiri tanpa penjagaan dengan sundulan.

Dendoncker yang menerima bola pantulan mencetak gol pertamanya bagi Villa dengan tendangan yang cukup santai.

Babak Kedua

Dua menit setelah babak kedua dimulai, Rashford memberikan assist kepada Garnacho, yang berhasil mencetak gol. Sayangnya, VAR menunjukkan pemain Argentina itu sedikit terjebak offside.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Sabtu, 27 Juli 2024 06:14 WIB
Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:29 WIB
Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:07 WIB
Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jumat, 26 Juli 2024 22:31 WIB
Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

Jumat, 26 Juli 2024 21:44 WIB
Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Jumat, 26 Juli 2024 19:08 WIB
Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Jumat, 26 Juli 2024 18:10 WIB
Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Jumat, 26 Juli 2024 14:09 WIB