Olahraga , Pilihan Editor

Daftar 8 Tim Lolos Perempat Final Piala Dunia 2022, Pertarungan Sengit Demi Masuk Babak Semi Final

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Daftar 8 Tim Lolos Perempat Final Piala Dunia 2022, Pertarungan Sengit Demi Masuk Babak Semi Final
Daftar 8 Tim Lolos Perempat Final Piala Dunia 2022, Pertarungan Sengit Demi Masuk Babak Semi Final
HARIANE – Delapan tim yang lolos ke perempat final Piala Dunia 2022 telah terungkap usai laga antara Portugal dan Swiss berakhir pada Rabu, 7 November 2022.
Babak perempat final Piala Dunia 2022 kali ini nantinya akan menentukan siapa empat tim yang berhak menjejakkan kaki di semi final.
Lantas negara mana saja yang berhasil lolos ke perempat final Piala Dunia 2022? Berikut ulasan selengkapnya.

8 Tim Lolos Perempat Final Piala Dunia 2022

FIFA World Cup 2022 yang dimulai sejak 20 November 2022 kini hampir berakhir. Setelah 32 tim bertarung dalam laga bergengsi tersebut, kini 8 negara dinyatakan lolos memasuki perempat final.
Dilansir dari FIFA, delapan negara yang dinyatakan lolos perempat final Piala Dunia 2022 adalah Kroasia, Brasil, Belanda, Argentina, Maroko, Portugal, Inggris dan Prancis.
perempat final Piala Dunia 2022
8 Tim yang lolos perempat final FIFA World Cup 2022. (Twitter/@FaktaSepakbola)

Kroasia vs Brasil

Kroasia berhasil masuk ke perempat final setelah berhasil memukul mundur Jepang dengan tendangan penalti dengan skor 3 – 1. Padahal saat pertandingan berlangsung, kedua negara memiliki skor satu sama.
Brasil masuk ke perempat final dan memulangkan timnas Korea Selatan dengan skor 4 – 1 pada 6 Desember 2022.
Di perempat final nanti, Kroasia dan Brasil akan bertemu dilapangan pada 9 Desember 2022 pukul 22.00 WIB demi masuk ke babak semi final.
BACA JUGA :
Top 5 Pemain Wonderkid Piala Dunia 2022, Diprediksi Akan Bersinar dan Bermain Gacor

Belanda vs Argentina

Ads Banner

BERITA TERKINI

Perintah Tunda Ikut Retret, Waketum Gerindra: Kepala Daerah Tidak Hanya Mewakili Satu Kelompok ...

Perintah Tunda Ikut Retret, Waketum Gerindra: Kepala Daerah Tidak Hanya Mewakili Satu Kelompok ...

Jumat, 21 Februari 2025 23:10 WIB
Pembukaan Sekolah Tani Nasional 2025, Budi Djiwandono: Petani Butuh Peremajaan

Pembukaan Sekolah Tani Nasional 2025, Budi Djiwandono: Petani Butuh Peremajaan

Jumat, 21 Februari 2025 22:23 WIB
Wamendagri Sebut Ada 47 Kepala Daerah Tak Hadir Tanpa Keterangan di Retreat Akmil ...

Wamendagri Sebut Ada 47 Kepala Daerah Tak Hadir Tanpa Keterangan di Retreat Akmil ...

Jumat, 21 Februari 2025 19:10 WIB
Jadi Bupati Sleman Didukung PDIP, Harda Kiswaya Tetap Berangkat Retret di Akmil Magelang

Jadi Bupati Sleman Didukung PDIP, Harda Kiswaya Tetap Berangkat Retret di Akmil Magelang

Jumat, 21 Februari 2025 18:36 WIB
Suasana di Akmil Magelang Jawa Tengah Jelang Retreat Kepala Daerah

Suasana di Akmil Magelang Jawa Tengah Jelang Retreat Kepala Daerah

Jumat, 21 Februari 2025 15:18 WIB
Cawe-Cawe Megawati Berlanjut, dari Era Jokowi ke Pemerintahan Prabowo

Cawe-Cawe Megawati Berlanjut, dari Era Jokowi ke Pemerintahan Prabowo

Jumat, 21 Februari 2025 15:17 WIB
Tingkatkan Pelayanan, KAI Commuter Luncurkan Kartu Disabilitas di Yogyakarta

Tingkatkan Pelayanan, KAI Commuter Luncurkan Kartu Disabilitas di Yogyakarta

Jumat, 21 Februari 2025 14:33 WIB
Nasib Kepala Daerah dari PDIP yang Sudah Tiba di Jogja, Hasto Wardoyo: Kita ...

Nasib Kepala Daerah dari PDIP yang Sudah Tiba di Jogja, Hasto Wardoyo: Kita ...

Jumat, 21 Februari 2025 14:20 WIB
Tunda Ikuti Retreat di Magelang, Bupati Gunungkidul: Kami Tegak Lurus Ketum Megawati

Tunda Ikuti Retreat di Magelang, Bupati Gunungkidul: Kami Tegak Lurus Ketum Megawati

Jumat, 21 Februari 2025 14:17 WIB
Megawati Larang Kepala Daerah PDIP Ikut Retret, Hasto Wardoyo Tunggu Klarifikasi

Megawati Larang Kepala Daerah PDIP Ikut Retret, Hasto Wardoyo Tunggu Klarifikasi

Jumat, 21 Februari 2025 12:40 WIB