Berita , Nasional , Wisata , Artikel

Diskon Tarif Tol 2023, PUPR Terapkan Potongan Hingga 20 Persen

profile picture Annisaa' Salas Qurrota A'yun
Annisaa' Salas Qurrota A'yun
Diskon Tarif Tol 2023
PUPR terapkan diskon tarif tol 2023 sebagai cara menunjang persebaran arus mudik tahun ini. Potongan harga diberikan hingga puluhan persen. (Ilustrasi: Freepik/storyset)

HARIANE - Rencana penerapan diskon tarif tol 2023 kini resmi dilaksanakan dengan potongan mencapai 20 persen.

Berdasarkan informasi dari akun Instagram resmi Kementerian PUPR terdapat 5 ruas tol yang akan diberlakukan harga khusus.

Dari kelima ruas tersebut akan dibagi menjadi 3 ruas untuk Pulau Jawa dan 2 ruas di Pulau Sumatera.

Daftar Diskon Tarif Tol 2023

Berikut adalah data diskon tarif tol 2023 yang diberlakukan selama mudik tahun ini.

a) Ruas Jakarta - Cikampek

Potongan harga yang pertama direalisasikan oleh PT Jasa Marga dengan besaran sebanyak 20 persen.

Potongan ini akan berlaku untuk Tol Trans Jawa tepatnya di ruas Tol Jakarta - Cikampek pada 16 hingga 17 April 2023 dan 27 hingga 29 April 2023 dari Gerbang Tol Cikampek Utama ke arah Gerbang Tol Kalihirup Utama maupun sebaliknya.

b) Ruas Bakauheni - Terbanggi Besar

Diskon tarif tol 2023 yang kedua akan diberikan oleh PT Hutama Karya dengan besaran yang sama yaitu 20 persen.

Untuk potongan harga dari PT Hutama Karya akan diberlakukan bagi para pemudik yang hendak melewati Tol Trans Sumatera pada ruas Bakauheni - Terbanggi Besar.

Harga spesial ini akan berlaku pada 16 hingga 18 April 2023 serta 26 hingga 28 April 2023.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB