Berita , Harianesia

Dulu Membela Tanah Air, Kini Sarno Masih Berjuang Bertahan Hidup Sebatang Kara

profile picture RAMADHANI
RAMADHANI
Cerita Mantan Pejuang Trikora di Gunungkidul, Hidup Sebatangkara di Bekas Kandang Ayam
Sarno, mantan anggota militer sukarela menunjukkan piagam dan beberapa barang miliknya. (Foto: Hariane/Ramadhani).

Hanya sejumlah kalender dari tahun ke tahun yang tergantung berjejer dan foto Presiden Megawati Soekarno Putri. 

Tv tua di ruangan itu pun rusak, beruntung masih ada radio kecil yang selalu digunakan untuk mendapatkan informasi dan hiburan seadanya. 

Seorang kerabatnya, Sukiran membenarkan jika selama ini Sarno hidup sendiri meskipun pernah tergabung sebagai militer sukarela. Namun nasibnya tak seperti yang lain, diangkat sebagai veteran.

Sarno sempat menikah dua kali setelah istri pertamanya meninggal dunia. Namun ia kembali hidup sendiri setelah istri keduanya juga lebih dulu meninggal dunia. 

Dari dua pernikahan tersebut, ia belum dikaruniai anak. Sehingga tetangga dan kerabat lah yang sekarang membantunya. Selama ini, tak banyak bantuan dari pemerintah yang didapatkan Sarno.

"Dari Januari 2024 ini ada bantuan makanan sehari 2 boks. Dia (Sarno) pernah 3 kali operasi (sakit) dan bersyukur tercover BPJS," kata Sukiran.

Haruskah Sarno memupuskan harapan menerima imbalan dari negara meskipun sebatas pengakuan sebagai veteran? ****

 

Ads Banner

BERITA TERKINI

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB
Tekan Angka Perceraian, Menag Akan Buka Darul Ifta di Istiqlal

Tekan Angka Perceraian, Menag Akan Buka Darul Ifta di Istiqlal

Kamis, 21 November 2024 12:19 WIB
Tiba di Inggris, Prabowo Akan Bertemu Raja Charles III

Tiba di Inggris, Prabowo Akan Bertemu Raja Charles III

Kamis, 21 November 2024 11:18 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 21 November 2024 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 21 November 2024 Naik atau Turun? Berikut ...

Kamis, 21 November 2024 09:38 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 21 November 2024 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 21 November 2024 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Kamis, 21 November 2024 09:37 WIB
Keberlanjutan Program, Kapolda DIY Jalin Kolaborasi dengan Banyak Pihak

Keberlanjutan Program, Kapolda DIY Jalin Kolaborasi dengan Banyak Pihak

Kamis, 21 November 2024 01:14 WIB