Olahraga , Pilihan Editor

Erling Haaland ke Manchester City setelah Klub Dilaporkan Sepakat Membayar hingga 100 Juta Pound sterling, Real Madrid Kalah Saing

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Erling Haaland ke Manchester City setelah Klub Dilaporkan Sepakat Membayar hingga 100 Juta Pound sterling, Real Madrid Kalah Saing
Erling Haaland ke Manchester City setelah Klub Dilaporkan Sepakat Membayar hingga 100 Juta Pound sterling, Real Madrid Kalah Saing
HARIANE – Kabar tentang kesepakatan Erling Haaland ke Manchester City mulai ramai diberitakan sejak dini hari pada tanggal 12 Maret 2022.
Berita Erling Haaland ke Manchester City memang sudah didengar sejak awal tahun 2022, namun saat itu Man City masih harus bertarung dengan klub besar lain yang menginginkan pemain asal Norwegia tersebut.
Walaupun sempat dikabarkan akan pergi ke Real Madrid, Erling Haaland ke Manchester City tampaknya adalah kabar yang lebih pasti berdasarkan laporan dari Daily Mail.
Erling Haaland merupakan pemain berusia 21 tahun yang berasal dari Norwegia. Ia mulai terkenal setelah bergabung dengan FC Salzburg.
Bersama klub itu, Haaland mengukir sejarah sebagai pemain pertama yang berhasil mencetak gol di lima pertandingan Liga Champions berturut-turut.
BACA JUGA : Chelsea Dibekukan Pemerintah Inggris, Jamie Carragher Sarankan Tuchel Pindah ke MU
Haaland kemudian berpindah ke klub Borussia Dortmund asal Jerman pada Januari 2020 dan sudah berhasil mencetak 80 gol dari 79 pertandingan yang diikuti.
Dilansir dari fourfourtwo, striker tersebut juga telah mengantongi 23 gol dalam 20 pertandingan musim ini walaupun sekarang sedang mengalami cedera otot.
Performa striker muda ini seakan tidak berubah walaupun ia bergulat dengan banyak cedera. Hal inilah yang menjadikan Haaland incaran klub raksasa Eropa.

Haaland menjadi incaran klub raksasa seperti Man City, Real Madrid, dan Barcelona

Erling Haaland adalah pemain yang diincar banyak klub ternama di Eropa, diantaranya adalah Manchester City, Real Madrid, Barcelona hingga Paris Saint-Germain.
Pada awal negosiasi transfer, Haaland sempat dikabarkan akan memilih Real Madrid. Disana, ia akan bergabung dengan Kylian Mbappe dan menjadikan klub itu cukup menakutkan.
Real Madrid menunjukkan sikap ambisius dengan mengejar dua pemain terkenal itu. Walaupun Mbappe dinilai sebagai target utama, Real Madrid tetap menginginkan Haaland.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Takbir Keliling di Jogja Tidak Dilarang, Asalkan…

Takbir Keliling di Jogja Tidak Dilarang, Asalkan…

Rabu, 26 Maret 2025
Jaga Kondusivitas Selama Angkutan Mudik, Sejumlah Driver Bus Jalani Tes Urin di Terminal ...

Jaga Kondusivitas Selama Angkutan Mudik, Sejumlah Driver Bus Jalani Tes Urin di Terminal ...

Rabu, 26 Maret 2025
Volume Sampah Selama Lebaran Diperkirakan Meningkat, Ini Langkah Antisipasi DLH Gunungkidul

Volume Sampah Selama Lebaran Diperkirakan Meningkat, Ini Langkah Antisipasi DLH Gunungkidul

Rabu, 26 Maret 2025
Stok dan Harga BBM di Kulon Progo Aman hingga Idul Fitri 2025

Stok dan Harga BBM di Kulon Progo Aman hingga Idul Fitri 2025

Rabu, 26 Maret 2025
Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Selasa, 25 Maret 2025
Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Selasa, 25 Maret 2025
Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Selasa, 25 Maret 2025
Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Selasa, 25 Maret 2025
Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Selasa, 25 Maret 2025
Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Selasa, 25 Maret 2025