Berita , Gaya Hidup

Event Jejepangan Juli 2023 di Jakarta Bagikan Nama Guest Star Baru, Ternyata Sister AKB48 ini

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Event Jejepangan Juli 2023 di Jakarta
Event jejepangan Juli 2023 di Jakarta undang berbagai guest star ternama ini. (Foto: YouTube/ aupujian)

HARIANE - Berikut informasi mengenai event Jejepangan Juli 2023 di Jakarta yang sayang sekali untuk dilewatkan.

Alasannya adalah lebih dari tujuh guest star Impactnation 2023 ini merupakan artis Jepang ternama.

Namun, selain guest star, pengunjung juga bisa melakukan hal ini pada event Jejepangan di Jakarta Juli 2023.

Informasi lengkap mengenainya akan dijelaskan secara rinci di bawah ini.

Event Jejepangan Juli 2023 di Jakarta

Event Jejepangan Juli 2023 di Jakarta
Pengunjung bakal bisa melihat ini pada event jejepangan Juli 2023.
(Ilustrasi: YouTube/ CHARI よさこいch)

Dihimpun dari akun Instagram resmi acaranya, ada salah satu event Jejepangan Juli 2023 yang mengundang berbagai artis Jepang yakni Impactnation Japan Festival 2023.

Berdasarkan informasi dari laman resmi Goers, acara ini diadakan pada 29-30 Juli 2023 di Istora GBK Senayan Jakarta.

Pada acara ini ada berbagai hal yang bisa dilakukan yakni mengunjungi rumah hantu Jepang atau obake yashiki, maid cafe, sampai menyaksikan performance-performance dan kebudayaan tradisional Jepang.

Kebudayaan tradisional yang akan diperlihatkan yakni taiko, yosakoi, sampai samurai cabaret.

Ads Banner

BERITA TERKINI

ISI Yogyakarta Buka Pendaftaran Mahasiswa Jalur Mandiri, Kuota 30 Persen

ISI Yogyakarta Buka Pendaftaran Mahasiswa Jalur Mandiri, Kuota 30 Persen

Kamis, 29 Mei 2025
Tidak Kuat Menanjak, Bus Rombongan SMA 1 Banguntapan Terperosok Saat Akan Takziah Ke ...

Tidak Kuat Menanjak, Bus Rombongan SMA 1 Banguntapan Terperosok Saat Akan Takziah Ke ...

Kamis, 29 Mei 2025
Kecelakaan Maut di Jalan Parangtritis Bantul, Pengendara Motor Tewas Diseruduk Bus

Kecelakaan Maut di Jalan Parangtritis Bantul, Pengendara Motor Tewas Diseruduk Bus

Kamis, 29 Mei 2025
Buka Jalur Baru, Dishub Bantul Mau Tambah Armada Bus Sekolah Gratis

Buka Jalur Baru, Dishub Bantul Mau Tambah Armada Bus Sekolah Gratis

Kamis, 29 Mei 2025
Demi Keselamatan dan Kenyamanan, Arab Saudi Imbau Jemaah Patuhi 9 Imbauan ini

Demi Keselamatan dan Kenyamanan, Arab Saudi Imbau Jemaah Patuhi 9 Imbauan ini

Kamis, 29 Mei 2025
Daftar Jemaah Haji Berangkat 30 Mei 2025, Cek Juga Jam Keberangkatannya Disini

Daftar Jemaah Haji Berangkat 30 Mei 2025, Cek Juga Jam Keberangkatannya Disini

Kamis, 29 Mei 2025
Pemilik Bangunan Liar di Pantai Drini dan Besole Ikhlas Bongkar Sendiri Bangunannya, Minta ...

Pemilik Bangunan Liar di Pantai Drini dan Besole Ikhlas Bongkar Sendiri Bangunannya, Minta ...

Kamis, 29 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 29 Mei 2025 Turun Lagi, Yakin Mau ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 29 Mei 2025 Turun Lagi, Yakin Mau ...

Kamis, 29 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 29 Mei 2025 Turun Drastis, Cek Rinciannya ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 29 Mei 2025 Turun Drastis, Cek Rinciannya ...

Kamis, 29 Mei 2025
TNI AD Bangun 10 Sumur Bor di Gunungkidul, KSAD Maruli Simanjuntak: Bentuk Balas ...

TNI AD Bangun 10 Sumur Bor di Gunungkidul, KSAD Maruli Simanjuntak: Bentuk Balas ...

Rabu, 28 Mei 2025