Olahraga

EVOS Legends Gagal Lolos Playoff MPL ID S12, Tumbang dengan Skor Telak Melawan BTR

profile picture Tim Red 5
Tim Red 5
EVOS Legends Gagal Lolos Playoff MPL ID S12
EVOS Legends Gagal Lolos Playoff MPL ID S12. (Foto: Youtube/MPL Indonesia)

HARIANE - Setelah berlaga menghadapi BTR, EVOS Legends gagal lolos Playoff MPL ID S12 dan harus puas mengakui kekalahannya hari ini, Minggu, 24 September 2023.

Kekalahan tersebut dialami EVOS Legends dengan skor 2-0, dengan menurunkan line up terkuatnya saat ini. Sementara itu, Bigetron Alpha bermain tanpa beban dan agresif dalam dua game yang tersaji.

Super Kenn dan kawan-kawan mendominasi dalam dua game yang dilakukan. Meskipun tanpa kehadian Vynn, Bigetron masih terlalu kuat bagi EVOS Legends.

Berikut ini susunan pemain kedua tim yang disiarkan langsung oleh kanal Youtube MPL Indonesia:

Bigetron Alpha

1. Super Kenn

2. Super Xorizo
3. Super Kyy
4. Super Moreno
5. Xyve

EVOS Legends

1. Sutsujin

2. Vaanstrong
3. Crite
4. Branz
5. Veldora

EVOS Legends Gagal Lolos Playoff MPL ID S12 Dua Kali dalam Sejarahnya

EVOS Legends yang gagal bermain maksimal, harus puas tak mampu lolos ke Playoff pada musim ke-12 ini.

Pertandingan melawan Bigetron Alpha jadi yang terakhir dan penentu, tim manakah yang akan gagal melaju bersama AURA Fire dan Alter Ego.

Hasil ini menambah catatan buruk bagi EVOS Legends yang terhitung sudah dua kali tidak lolos ke babak Playoff di MPL Indonesia.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Soroti Riasan Paes Ageng Pernikahan Luna Maya, DPD HARPI DIY: Banyak Keluar dari ...

Soroti Riasan Paes Ageng Pernikahan Luna Maya, DPD HARPI DIY: Banyak Keluar dari ...

Sabtu, 10 Mei 2025
Gudang Tas di Kasihan Bantul Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah

Gudang Tas di Kasihan Bantul Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah

Sabtu, 10 Mei 2025
Cegah Kesialan, Bupati Endah Gelar Ruwatan

Cegah Kesialan, Bupati Endah Gelar Ruwatan

Sabtu, 10 Mei 2025
Jadwal Penerbangan 19 Kloter Jemaah Haji Berangkat 11 Mei 2025, Cek Disini

Jadwal Penerbangan 19 Kloter Jemaah Haji Berangkat 11 Mei 2025, Cek Disini

Sabtu, 10 Mei 2025
Pelaku Tabrak Lari di Semarang Ditangkap saat Mabuk, 4 Korban Kritis

Pelaku Tabrak Lari di Semarang Ditangkap saat Mabuk, 4 Korban Kritis

Sabtu, 10 Mei 2025
6 Tempat Ngopi di Gunungkidul yang Cozy dan Instagramable

6 Tempat Ngopi di Gunungkidul yang Cozy dan Instagramable

Sabtu, 10 Mei 2025
53 Orang Diamankan Polda DIY Dalam Operasi Pekat Progo 2025, Terbanyak Aksi Premanisme

53 Orang Diamankan Polda DIY Dalam Operasi Pekat Progo 2025, Terbanyak Aksi Premanisme

Sabtu, 10 Mei 2025
Viral Video Jemaah Haji Wafat Dalam Pesawat, Kemenag : Pasti Badal Haji dan ...

Viral Video Jemaah Haji Wafat Dalam Pesawat, Kemenag : Pasti Badal Haji dan ...

Sabtu, 10 Mei 2025
Tim Saber Pungli Lakukan Sidak di Lokasi Parkir dan Wisata di Gunungkidul, Ini ...

Tim Saber Pungli Lakukan Sidak di Lokasi Parkir dan Wisata di Gunungkidul, Ini ...

Sabtu, 10 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 10 Mei 2025 Anjlok! Cek Sebelum Beli

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 10 Mei 2025 Anjlok! Cek Sebelum Beli

Sabtu, 10 Mei 2025