Artikel

5 Fakta Gas Air Mata, Memiliki Kandungan yang Bisa Sebabkan Kematian

profile picture Rini Agustin
Rini Agustin
5 Fakta Gas Air Mata, Memiliki Kandungan yang Bisa Sebabkan Kematian
5 Fakta Gas Air Mata, Memiliki Kandungan yang Bisa Sebabkan Kematian
HARIANE – Fakta gas air mata dalam tragedi kerusuhan Kanjuruhan yang terjadi di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur, pada Sabtu malam, 1 Oktober 2022 terus menjadi sorotan.
Fakta gas air mata dalam tragedi tersebut turut mewarnai kericuhan usai pertandingan sepak bola liga Indonesia antara Arema FC dengan Surabaya di Stadion Kanjuruhan.
Gas air mata itu dikeluarkan aparat saat ribuan suporter turun ke lapangan usai pemain dan official tim Arema FC alami kekalahan.
Akibat dari tembakan gas air mata tersebut membuat massa panik dan ricuh. Mereka berlarian sambil berdesak-desakan mencari jalan keluar.
BACA JUGA : Penggunaan Gas Air Mata Menurut FIFA, Ternyata Ini Aturannya
Insiden tersebut pun menyebabkan ratusan suporter meninggal dunia akibat sesak nafas atau kekurangan oksigen akibat gas air mata ditembakkan saat tragedi Stadion Kanjuruhan.
Lantas, apa itu gas air mata? Berikut beberapa fakta gas air mata yang perlu diketahui dan akibatnya bagi tubuh apabila terkena gas air mata.

Fakta Gas Air Mata

Fakta gas air mata
Fakta gas air mata, kenali gejalanya. (Foto: canva.com)
Terlepas dari namanya, gas air mata sebenarnya tidak berbentuk gas. Dilansir dari Healthline, gas air mata merupakan bubuk bertekanan yang menciptakan kabut saat ditembakkan.

1. Fakta Gas Air Mata Ditemukan Pertama Kali Tahun 1928

Gas air mata pertama kali ditemukan oleh dua ilmuwan Amerika Serikat (AS) pada tahun 1928 silam.
Gas air mata kemudian digunakan pertama kali oleh Angkatan Darat AS untuk mengendalikan kerusuhan pada tahun 1959.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB