Jatim

Fenomena Hari Tanpa Bayangan di Jawa Timur, 12 - 14 Oktober 2023 untuk 28 Wilayah Berikut

profile picture Tim Red 3
Tim Red 3
Fenomena Hari Tanpa Bayangan di Jawa Timur, 12 - 14 Oktober 2023 untuk 28 Wilayah Berikut
Fenomena hari tanpa bayangan di Jawa Timur dapat disaksikan pada 12-14 Oktober 2023. (Ilustrasi: Freepik/Evening_tao)

HARIANE - Fenomena hari tanpa bayangan di Jawa Timur dapat disaksikan pada Kamis, 12 Oktober 2023.

Hari tanpa bayangan atau kulminasi ini akan berlangsung selama tiga hari, hingga 14 Oktober 2023 mendatang.

Terkait waktunya, fenomena ini akan berlangsung pada saat yang berbeda-beda di masing-masing wilayah.

Fenomena ini dapat disaksikan di wilayah Pamekasan, Sampang, dan Sidoarjo pada 12 Oktober, sementara wilayah Situbondo, Probolinggo, dan Pasuruan pada 13 Oktober 2023.

Jadwal dan Lokasi Fenomena Hari Tanpa Bayangan di Jawa Timur

Fenomena kulminasi adalah saat Matahari berada di posisi paling tinggi di langit.

Hal ini kemudian menyebabkan bayangan objek tegak menghilang karena tertumpuk dengan objek itu sendiri.

Dirilis oleh Pemprov Jawa Timur, berikut ini jadwal dan lokasi hari tanpa bayangan di Jawa Timur yang dapat disaksikan oleh masyarakat.

12 Oktober 2023

Pamekasan: 11.12 WIB

Sampang: 11.13 WIB
Sidoarjo: 11.15 WIB
Surabaya: 11.15 WIB
Gresik: 11.16 WIB
Mojokerto: 11.16 WIB
Lamongan: 11.16 WIB
Bojonegoro: 11.19 WIB
Ngawi: 11.20 WIB

13 Oktober 2023

Situbondo: 11.10 WIB

Probolinggo: 11.13 WIB
Pasuruan: 11.14 WIB
Jombang: 11.17 WIB
Kediri: 11.18 WIB
Nganjuk: 11.19 WIB
Madiun: 11.20 WIB
Magetan: 11.21 WIB

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB