Berita , Nasional

Fenomena Hujan Meteor Agustus 2023 Apakah Berbahaya? Ini Penjelasannya

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Hujan Meteor Agustus 2023
Hujan meteor Agustus 2023 dianggap sebagai Perseid terbaik. (Ilustrasi:freepik/vecstock)

HARIANE-Fenomena hujan meteor Agustus 2023 mencapai puncaknya pada malam tanggal 12 Agustus 2023, menurut NASA. 

Berbeda dengan hujan meteor tahun lalu yang bersamaan dengan bulan purnama, untuk tahun ini hujan meteor akan terlihat lebih jelas bahkan beberapa meteor yang lebih redup lebih terlihat.

Hujan meteor di Indonesia Agustus 2023 dapat dilihat pada 12 Agustus malam hingga 13 Agustus dini hari. Apakah fenomena hujan meteor berbahaya? Simak informasinya.

Fenomena Hujan Meteor Agustus 2023 Apakah Berbahaya?

Fenomena Hujan Meteor Agustus 2023 Apakah Berbahaya? Ini Penjelasannya
Hujan meteor di Indonesia dapat disaksikan 12-13 Agustus 2023. (Foto:instagram/lapan_ri)

Puncak hujan meteor tahun ini yang melintasi langit Indonesia pada 12-13 Agustus 2023 dianggap sebagai meteor Perseid terbaik dalam setahun karena tingkatnya yang tinggi.

Dilansir dari laman NASA, berbeda dengan hujan meteor tahun lalu yang bersamaan dengan bulan purnama, bulan tahun ini akan menjadi sabit yang merosot, memungkinkan bahkan beberapa meteor yang lebih redup terlihat.

Hujan meteor Perseid dikatakan salah satu fenomena antariksa terbaik tahun ini karena jumlah meteor jatuh yang menghiasi langit akan nampak lebih banyak.

Hujan meteor ini biasanya bisa dilihat pada waktu terbaik di malam hari hingga dini hari sebelum fajar.

Diperkirakan hujan meteor Perseid di Indonesia akan melintas dengan intensitas 36-61 meteor per jam pada 13 Agustus 2023, menurut Lapan RI.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tenggelam Akibat Terpeleset saat Memancing, 2 Bocah di Gunungkidul Ditemukan Meninggal Dunia

Tenggelam Akibat Terpeleset saat Memancing, 2 Bocah di Gunungkidul Ditemukan Meninggal Dunia

Senin, 28 April 2025
KAI Daop 6 Yogyakarta Beberkan Kasus Temperan Kereta Api Triwulan I 2025, Ini ...

KAI Daop 6 Yogyakarta Beberkan Kasus Temperan Kereta Api Triwulan I 2025, Ini ...

Minggu, 27 April 2025
Kisah Mbah Tupon, Lansia Buta Huruf Ditipu hingga Terancam Kehilangan Tanah dan Bangunan

Kisah Mbah Tupon, Lansia Buta Huruf Ditipu hingga Terancam Kehilangan Tanah dan Bangunan

Minggu, 27 April 2025
2 Anak Tenggelam di Sungai Ngreneng, 1 Korban Meninggal Dunia

2 Anak Tenggelam di Sungai Ngreneng, 1 Korban Meninggal Dunia

Minggu, 27 April 2025
Dapat Bantuan CSR, 1 Rumah Tak Layak Huni di Ngampilan Jogja Dibedah

Dapat Bantuan CSR, 1 Rumah Tak Layak Huni di Ngampilan Jogja Dibedah

Minggu, 27 April 2025
Kecelakaan di Jalan Mayjen Jonosewojo Surabaya, Pemotor Tewas Ditabrak Truk

Kecelakaan di Jalan Mayjen Jonosewojo Surabaya, Pemotor Tewas Ditabrak Truk

Minggu, 27 April 2025
Menyisiri Pantai Kayu Arum, Hidden Gem di Gunungkidul yang Cocok untuk Melepas Penat

Menyisiri Pantai Kayu Arum, Hidden Gem di Gunungkidul yang Cocok untuk Melepas Penat

Minggu, 27 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 April 2025 Stabil, Berikut Info Lengkapnya

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 April 2025 Stabil, Berikut Info Lengkapnya

Minggu, 27 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Minggu, 27 April 2025
Sama-sama Akan Menyalip di Jalan Jogja-Wonosari, Bus Tabrak Sepeda Motor, Satu Orang Meninggal ...

Sama-sama Akan Menyalip di Jalan Jogja-Wonosari, Bus Tabrak Sepeda Motor, Satu Orang Meninggal ...

Sabtu, 26 April 2025