Gaya Hidup

Fosfen Music Festival 2022 Batal Mendadak, Netizen Tuntut Refund Tiket hingga Serang Akun Instagram Fosfen

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
Fosfen Music Festival 2022 Batal Mendadak,  Netizen Tuntut Refund Tiket hingga Serang Akun Instagram Fosfen
Fosfen Music Festival 2022 dibatalkan secara mendadak hal ini menimbulkan kekecewaan netizen dan ramai-ramai minta refund tiket. (Foto: Twitter/infobdg)
Tidak hanya itu, dari pihak musisi juga mengumumkan pembatalan mengisi konser, seperti Seringai memaparkan melalui akun Instagram @seringai_offical.
Bandung! Kami terpaksa batal tampil di @fosfen.festival Silakan simak tulisan kami di postingan ini,” papar akun Seringai.

Sama halnya dengan Seringai sebagai pengisi acara, pihak media partner yang  berkaitan dalam konser Fosfen Music Festival 2022 juga turut mengucapkan permintaan maaf dan informasi pembatalan, seperti yang dilakukan akun Instagram @bandungkonser.

Mohon maaf yang sebesar-besarnya dari kami sebagai media partner. Semoga pihak @fosfen.festival dapat bertanggung jawab dengan baik kepada teman-teman yang melakukan refund tiket,” papar pihak bandungkonser.
Berbicara mengenai refund tiket tentu dituntut oleh calon penonton untuk segera ditangani, hal ini menimbulkan keramaian di kolom komenta runggahan terbaru akun Instagram @fosfen.festival.
“Refundnya jangan lama-lama ya, kan kita juga disuruh beli tiketnya cepet-cepet ehe,” ungkap akun Instagram @kelvinalput.
balikin duit gue,” ungkap akun Instagram @larasatigitak
“udah lah gosah di undur refund aja dah maless,” ujar akun Instagram @insanhdyh_.

Sebagai informasi Fosfen Music Festival 2022, dijadwalkan menghadirkan lebih dari 20 musisi ternama, seperti Sal Priadi, D’Masiv, Danilla, Efek Rumah Kaca, Soegi Bornean, JKT 48, Seringai, dan lainnya.

Banyaknya musisi tersebut kemudian dibagi untuk mengisi dua hari perhelatan Fosfen Music Festival tahun ini.
BACA JUGA : Jadwal Terbaru Konser Kpop We All Are One Dipastikan Diundur ke Tahun 2023, Penonton Ramai Ingin Minta Refund
Bahkan mengenai pengadaan konser Fosfen Music Festival 2022 ini ternyata sudah diundur kedua kalinya, yang semula digelar 27-28 Agustus 2022 kemudian ditetapkan menjadi 12-13 November 2022 namun dibatalkan kembali, dari kejadian ini pihak Fosfen berencana akan menggelar tahun depan.****
 
 
 
 
 
Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB