Berita , D.I Yogyakarta

Gelombang Pantai Gunungkidul Naik, Wisatawan Nekat Gelar Tikar di Bibir Pantai

profile picture Meilisa Jibrani
Meilisa Jibrani
gelombang pantai Gunungkidul naik
Wisatawan yang gelar tikar kala gelombang pantai Gunungkidul naik. (Foto:Instagram/@updatedisini)

HARIANE - Kondisi gelombang pantai Gunungkidul terus mengalami kenaikan per Kamis, 6 Juli 2023. 

Meskipun gelombang pantai Gunungkidul naik, wisatawan nampak semakin memadati beberapa kawasan pantai. 

Gelombang pantai Gunungkidul naik juga mengakibatkan satu kapal nelayan yang dijangkar di tengah laut karam. 

Wisatawan Nekat Gelar Tikar saat Gelombang Pantai Gunungkidul Naik

Kejadian tersebut terjadi di Pantai Kukup, Dusun Ngepung, Kelurahan Kemadang, Kecamatan Tanjungsari, Gunungkidul. 

Berdasarkan dokumentasi dari @updatedisini, para wisatawan masih memadati bibir pantai meskipun gelombang Pantai Gunungkidul naik. 

Bibir Pantai Kukup juga dipadati dengan wisatawan yang justru menggelar beberapa tikar dan alas duduk lain. 

Wisatawan gelar tikar kala gelombang naik. (Foto: Instagram/@updatedisini)

Wisatawan yang gelar tikar di bibir pantai tersebut juga tak ragu-ragu untuk bersenda gurau meskipun diiringi gelombang di depannya yang tinggi. 

Diantara mereka bahkan nampak santai membawa beberapa camilan untuk dinikmati bersama dengan keluarga. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025