Berita , D.I Yogyakarta , Artikel

Waspada! Gelombang Tinggi di Pantai Gunung Kidul, Berikut Informasi dari BMKG

profile picture Syarifatun
Syarifatun
Waspada! Gelombang Tinggi di Pantai Gunung Kidul, Berikut Informasi dari BMKG
Waspada! Gelombang Tinggi di Pantai Gunung Kidul, Berikut Informasi dari BMKG
HARIANE - Peringatan gelombang tinggi di pantai Gunung Kidul tinggi sudah dikeluarkan oleh Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG).
Dilansir dari akun Instagram @updatedisini Minggu, 15 Mei 2022 mengenai unggahan sebuah video beberapa tempat wisata pantai di Yogyakarta. Dalam video tersebut menunjukan gelombang tinggi di pantai Gunung Kidul tinggi dan banyak pengunjung yang berlarian menghindar.
Gelombang ombak laut di pantai Gunung Kidul tinggi, para petugas dan penjaga tempat wisata pantai juga memberikan peringatan kepada pengunjung agar selalu waspada dan menyarankan untuk tidak bermain di air.
Diperkirakan gelombang ombak laut di pantai Gunung Kidul tinggi mencapai 2 sampai 5 meter. Seperti yang telah terjadi di Pantai Ngandong, Pantai Kukup dan Pantai Wediombo yang berada di wilayah Gunung Kidul.

Berikut keterangan dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengenai peringatan Gelombang Tinggi di Pantai Gunung Kidul:

BACA JUGA : Kasus Penculikan 12 Anak di Bogor dan Jakarta 3 Diantaranya Dilecehkan, Puan Maharani Minta Pelaku Dihukum 2 UU
Peringatan dini gelombang tinggi yang dikeluarkan oleh BMKG merupakan informasi prakiraan gelombang untuk dua hari ke depan. Di mana akan diinformasikan kembali apabila gelombang semakin tinggi.
Serta apabila gelombang tinggi lebih dari 1,25 meter dan bertahan selama 12 jam ke depan di sekitar perairan Indonesia, terutama daerah GunungKidul Yogyakarta dan berlaku maksimal dua hari sejak dikeluarkan dan diperbaharui setiap perubahan yang terjadi serta sebelum masa berlakunya habis.
Dilansir dari website Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), Berikut peluang terjadinya gelombang ombak laut tinggi yang tidak hanya terjadi di pantai Gunung Kidul, berdasarkan surat peringatan dini gelombang tinggi yang berlaku mulai tanggal 15 Mei sampai 17 Mei 2022.

Gelombang tinggi 1,25 – 2,5 meter berpeluang terjadi di :

Selat Malaka bagian Utara
Perairan Timur P. Simeulue Hingga Kep. Nias
Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB