Berita

Gempa di Lampung Tanggal 31 Mei 2022, Warga Lampung: Kerasa Banget Sampai Lari Lari

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Gempa di Lampung Tanggal 31 Mei 2022, Warga Lampung: Kerasa Banget Sampai Lari Lari
Gempa di Lampung Tanggal 31 Mei 2022, Warga Lampung: Kerasa Banget Sampai Lari Lari
HARIANE - Gempa di Lampung tanggal 31 Mei 2022 diinfokan oleh BMKG mengenai kebenarannya.
Selain kebenarannya, bagi warga Indonesia, gempa di Lampung tanggal 31 Mei 2022 ini perlu diketahui dampaknya.
Pada media sosial, gempa di Lampung tanggal 31 Mei 2022 ini pun langsung mendapat banyak tanggapan, terutama di dalam kolom komentar akun Twitter BMKG.
BACA JUGA : Kecelakaan di Embung Baturetno Saat Belajar Nyetir, Korban Sempat Lambaikan Tangan Sebelum Tenggelam

Berikut pernyataan BMKG mengenai gempa di Lampung tanggal 31 Mei 2022 dan juga tanggapan dari warga Lampung.

Menurut pernyataan BMKG dalam laman maupun Instagram resminya, gempa di Lampung tanggal 31 Mei 2022 ini terjadi pada pukul 14:10:06 WIB.
Untuk pusat gempanya, terdapat di laut 100 km barat daya Tanggamus. Daerah yang merasakan guncangannya ada di beberapa titik yaitu di daerah Kota Bengkulu, Kepahiang, Kota Agung, Pesawaran, Pringsewu, dan Oku Selatan.
Kekuatan gempa di Lampung tanggal 31 Mei 2022 tersebut berkekuatan sebesar 5.4 Magnitudo. Namun, warga Lampung dan sekitarnya perlu tahu bahwa gempa tersebut tidak berpotensi tsunami.
Dalam unggahan Twitter resmi BMKG, warga pun langsung membanjirnya dengan tanggapan-tanggapan yang menunjukkan seberapa luas jangkauan gempanya.
"Pesawaran kerasa bgt sksk,"ujar akun salammars.
"Desa Binjai wangi kab tanggamus terasa banget gempa nya,"kata akun Yuliaexol2.
"Talang padang pun kerasa giyur giyur,"tambah Ruriliindriani13.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:15 WIB
Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:07 WIB
Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Sabtu, 18 Januari 2025 21:05 WIB
Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB