Berita , D.I Yogyakarta

Gempa Jogja Hari ini 17 Maret 2023: Kekuatan Getaran Terasa hingga Tulungagung dan Kediri

profile picture Tim Red 5
Tim Red 5
Gempa Jogja hari ini
Peristiwa gempa di Jogja hari ini, 17 Maret 2023 berkekuatan lebih dari 5 Skala Richter. (Foto: Twitter/BMKG)

HARIANE - Sebuah getaran gempa Jogja hari ini berkekuatan 5.2 SR terjadi pada Jumat, 17 Maret 2023 pukul 19.05 WIB.

Gempa Jogja terbaru dan terkini tersebut membuat sejumlah masyarakat di sekitar Daerah Istimewa Yogyakarta panik, serta mencari informasi titik lokasi gempa terjadi.

Gempa dengan kekuatan 5 SR lebih tersebut memiliki kedalaman sekitar 10 Kilometer. Hal ini disampaikan langsung oleh Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG).

"#Gempa Mag:5.2, 17-Mar-23 19:05:27 WIB, Lok:8.89 LS,109.77 BT (126 km BaratDaya KULONPROGO-DIY), Kedlmn:10 Km," tulis BMKG dalam unggahan Twitter resminya.

Gempa Jogja Hari ini Berpotensi Tsunami?

gempa jogja terbaru
Kedalaman gempa jogja terbaru diperkirakan 10 Kilometer berdasarkan hasil penelitian terkini dari BMKG. (Foto: BMKG)

Berdasarkan keterangan lanjutan yang disampaikan BMKG, gempa terbaru di Jogja tersebut tidak berpotensi mendatangkan musibah Tsunami.

Gempa tersebut terletak di Barat Daya Kulonprogo, Daerah Istimewa Yogyakarta. Dalam data dan juga grafik yang ditunjukkan, gempa memiliki letak di perairan yang lumayan dekat dengan daerah pantai.

Beberapa daerah juga terdampak akibat adanya getaran gempa yang cukup besar tersebut. Beberapa netizen pun ikut berkomentar terkait adanya peristiwa gempa di Jogja.

"Tulungagung terasa lumayan hiyat hiyut,,pas adzan isya gempanya," tulis akun Twitter @otunxz.

"Sampe sukoharjo kenceng banget tduran dikasur smpe tremooor yaAllah," tulis akun Twitter @Nadnuut.

"Rasanya kek sedetik doang tapi kenceng banget. Seisi rumah pd lari mau ke luar, belum nyampe pintu gempanya selesai," tulis akun Twitter @rillmirz.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Instagram Ridwan Kamil Diretas, Muncul Pesan Misterius di Tengah Isu Perselingkuhan

Instagram Ridwan Kamil Diretas, Muncul Pesan Misterius di Tengah Isu Perselingkuhan

Jumat, 11 April 2025
Geger! Instagram Ridwan Kamil Dihack di Tengah Kisruh Dugaan Perselingkuhan

Geger! Instagram Ridwan Kamil Dihack di Tengah Kisruh Dugaan Perselingkuhan

Jumat, 11 April 2025
Mobil Ambulance Adu Banteng Dengan Motor di Gunungkidul, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Mobil Ambulance Adu Banteng Dengan Motor di Gunungkidul, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 11 April 2025
Wow ! Produktivitas Padi di Gunungkidul Tahun 2025 Diprediksi Tembus 300.000 Ton

Wow ! Produktivitas Padi di Gunungkidul Tahun 2025 Diprediksi Tembus 300.000 Ton

Jumat, 11 April 2025
Program Food Bank Jogja, Hasto Sebut Sudah Siapkan 3 Lokasi

Program Food Bank Jogja, Hasto Sebut Sudah Siapkan 3 Lokasi

Jumat, 11 April 2025
Bupati Bantul Pastikan Pembangunan Jalan Tetap Dilaksanakan, Tapi Bertahap

Bupati Bantul Pastikan Pembangunan Jalan Tetap Dilaksanakan, Tapi Bertahap

Jumat, 11 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 11 April 2025 Semakin Meroket! Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 11 April 2025 Semakin Meroket! Cek Disini

Jumat, 11 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 11 April 2025 Stabil, Cek Disini Sebelum ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 11 April 2025 Stabil, Cek Disini Sebelum ...

Jumat, 11 April 2025
Rencana Penataan Stasiun Lempuyangan, 13 Rumah Peninggalan Belanda Terdampak

Rencana Penataan Stasiun Lempuyangan, 13 Rumah Peninggalan Belanda Terdampak

Kamis, 10 April 2025
Dorong Warganya Tertib Adminduk, Pemkab Gunungkidul Segera Luncurkan Program Ini

Dorong Warganya Tertib Adminduk, Pemkab Gunungkidul Segera Luncurkan Program Ini

Kamis, 10 April 2025