Berita

Novel Dikemas dalam Musik, Grup Musik Jepang YOASOBI Tampil di HITC Jakarta 2022

profile picture Martina Herliana
Martina Herliana
Novel Dikemas dalam Musik, Grup Musik Jepang YOASOBI Tampil di HITC Jakarta 2022
Novel Dikemas dalam Musik, Grup Musik Jepang YOASOBI Tampil di HITC Jakarta 2022

HARIANE – Kabar gembira bagi penggemar jeJepangan, anime atau sekedar musik lantaran YOASOBI tampil di HITC Jakarta pada awal Desember 2022 mendatang.

Kehadiran YOASOBI tampil di HITC Jakarta banyak dinantikan oleh fans terutama pecinta J-Pop di Tanah Air.

Diketahui YOASOBI tampil di HITC Jakarta setelah dirilis line up-nya. Tak hanya itu, nama Rich Brian, NIKI, dan Joji pun diperkirakan akan tampil mengisi gelaran konser musik papan atas tersebut.

BACA JUGA : Line Up HITC Jakarta 2022: Ada NIKI, Joji Hingga Eaj Akan Meriahkan Festival Head in the Clouds

Melalui Twitter resminya, YOASOBI tampil di HITC Jakarta merupakan konser pertamanya di luar negeri secara live.

https://twitter.com/YOASOBI_staff/status/1571706148138651651

“Our 1st overseas live!! Stay tuned,” dalam keterangan di akun Twitter resminya.

YOASOBI tampil di HITC Jakarta, siapa mereka?

YOASOBI adalah grup musik duo asal Jepang dengan genre J-Pop. YOASOBI terdiri dari Ayase selaku produser lagu vocaloid serta composer, dan Ikura sebagai vokalis.

YOASOBI berhasil menarik perhatian masyarakat Jepang sejak debut pertama pada Oktober 2019 lalu hingga akhirnya mulai mendunia.

Grup musik YOASOBI debut dengan lagu Yoru Ni Kakeru yang berhasil memuncaki Billboard Japan Hot 100 selama 1 bulan tahun 2020.

Lagu Yoru Ni Kakeru bahkan menjadi lagu pertama yang mendapat sertifikat berlian oleh Asosiasi Industri Rekaman Jepang (RIAJ).

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB