Berita

Hakim Agung Kena OTT, KPK : Ini Sangat Menyedihkan

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Hakim Agung Kena OTT, KPK : Ini Sangat Menyedihkan
Hakim Agung Kena OTT, KPK : Ini Sangat Menyedihkan
HARIANE – Berita menghebohkan datang dari Mahkamah Agung lantaran Hakim Agung kena OTT KPK.
Hakim Agung kena OTT Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Kamis, 22 September 2022. Menariknya, KPK melakukan operasi tangkap tangan di dua tempat sekaligus.
Lantas apa saja bukti yang berhasil di sita oleh KPK saat Hakim Agung kena OTT? Simak ulasannya di bawah ini.

Hakim Agung Kena OTT, KPK Sita Barang Bukti Ini

Dilansir dari Polda Metro Jaya News, KPK melakukan operasi tangkap tangan di lingkungan Mahkamah Agung dan berhasil mengamankan sejumlah orang di Jakarta dan Semarang.
KPK hari ini melakukan giat tangkap tangan terhadap beberapa orang di Jakarta dan Semarang,” tutur Wakil Ketua KPK, Nurul Gufron.
Operasi tangkap tangam berkaitan dengan dugaan tindak pidana korupsi suap dan pungutan tidak sah dalam pengurusan perkara di Mahkamah Agung,” sambungnya.
BACA JUGA : Buronan KPK Harun Masiku Masih Bebas Berkeliaran, Jubir KPK Minta Publik Melapor Jika Tahu Keberadaannya
Yang menarik adalah salah satu orang yang ikut terseret dalam OTT di lingkungan Mahkamah Agung kali ini adalah hakim agung.
Informasi terkait Hakim Agung kena OTT KPK tentu membuat masyarakat terkejut, karena kasus korupsi justru terjadi di lembaga peradilan.
KPK bersedih harus menangkap Hakim Agung. Kasus korupsi di lembaga peradilan ini sangat menyedihkan,” pungkas Nurul Gufron.
Tidak hanya menangkap beberapa orang yang diduga terlibat dalam kasus suap dan pungutan tidak sah, KPK juga turun mengamankan beberapa barang bukti.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Selasa, 22 April 2025
Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Selasa, 22 April 2025
Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Selasa, 22 April 2025
Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Selasa, 22 April 2025
Awas! Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 April 2025 Kembali Meroket

Awas! Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 April 2025 Kembali Meroket

Selasa, 22 April 2025
Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Senin, 21 April 2025
Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Senin, 21 April 2025
Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025
Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Senin, 21 April 2025