Ekbis
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 April 2025 Stabil, Berikut Info Lengkapnya

Ima Rahma Mutia
Rincian harga emas antam hari ini Minggu 27 April 2025. (Pexels/Michael Steinberg)
HARIANE – Rincian lengkap harga emas antam hari ini Minggu 27 April 2025 dilaporkan stabil alias masih betah di posisi Rp 1.965.000.
Seperti yang diketahui, selama bulan April 2025 ini harga antam sempat berhasil memecahkan rekor baru, yaitu menembus harga Rp 2 juta lebih per gramnya.
Siapa sangka, harga emas beberapa waktu belakangan ini justru mengalami penurunan dengan nilai yang fantastis.
Rincian Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 April 2025
Dilansir dari situs Logam Mulia, berikut adalah rincian lengkap harga emas antam hari ini Minggu 27 April 2025 :
Antam 0,5 gram
Harga Dasar : Rp 1.032.500
Harga + Pajak PPh 0,25% : Rp 1.035.081Antam 1 gram
Harga Dasar : Rp 1.965.000
Harga + Pajak PPh 0,25% : Rp 1.969.913Antam 2 gram
Harga Dasar : Rp 3.870.000
Harga + Pajak PPh 0,25% : Rp 3.879.675Antam 3 gram