Hobi

Harga Tiket Konser BOL4 di Jakarta 2023 Lengkap dengan Benefitnya

profile picture Martina Herliana
Martina Herliana
Harga Tiket Konser BOL4 di Jakarta 2023
Harga Tiket Konser BOL4 di Jakarta 2023. (Foto:Instagram/official_bol4)

HARIANE - Harga tiket konser BOL4 di Jakarta telah dikonfirmasi oleh pihak promotor pada Selasa, 11 Juli 2023.

BOL4 akan mengadakan konser dan bertemu dengan para penggemarnya di Indonesia.

Melalui Instagram promotor, CK Star Entertainment konser yang bertajuk ‘2023 BOL4 ASIA TOUR IN JAKARTA’ ini akan digelar pada 9 September di Balai Sarbini, Jakarta mendatang.

Jakarta akan menjadi kota selanjutnya yang dikunjungi BOL4 setelah menggelar konser di Makau dan Tokyo.

Harga Tiket Konser BOL4 di Jakarta 2023

Harga tiket konser BOL4 di Jakarta lengkap dengan seatplannya. (Foto:Instagram/ckstar.id)

Dalam pernyataan yang dirilis, terdapat tiga ketegori tiket yang akan dijual untuk konser BOL4 tersebut.

Berikut harga tiket berdasarkan tiga kategori berbeda yang tersedia :

  • CAT 1 (standing) : Rp 2,5 juta
  • CAT 2 (seating) : Rp 2,1 juta
  • CAT 3 (seating) : Rp 1,5 juta

Harga tiket diatas belum termasuk pajak 15% dan biaya admin 5%.

Setiap pemilik tiket nantinya akan mendapatkan benefit. Adapun benefit untuk kategori CAT 1 berupa group photo 300 (random draw), signed poster 20 (random draw), dan signed album 10 (random draw).

Ads Banner

BERITA TERKINI

Wujudkan Malioboro Ramah Lingkungan, Pemkot Yogyakarta Hapus Bentor

Wujudkan Malioboro Ramah Lingkungan, Pemkot Yogyakarta Hapus Bentor

Jumat, 18 Juli 2025
Waspada Gelombang Tinggi di Pantai Selatan, Tim SAR Siagakan 60 Personil

Waspada Gelombang Tinggi di Pantai Selatan, Tim SAR Siagakan 60 Personil

Jumat, 18 Juli 2025
Kecelakaan di Dlingo Bantul, Pemotor Patah Tulang Tabrak Truk Ekspedisi Pos Indonesia

Kecelakaan di Dlingo Bantul, Pemotor Patah Tulang Tabrak Truk Ekspedisi Pos Indonesia

Jumat, 18 Juli 2025
Narasi Mobil Anggota Kodim Bantul Tabrak Pemotor di Jalan Parangtritis Gara-gara Mabuk Viral ...

Narasi Mobil Anggota Kodim Bantul Tabrak Pemotor di Jalan Parangtritis Gara-gara Mabuk Viral ...

Jumat, 18 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 Juli 2025 Berapa? Cek Sebelum Investasi

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 Juli 2025 Berapa? Cek Sebelum Investasi

Jumat, 18 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 Juli 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 Juli 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 18 Juli 2025
Jadwal KRL Bogor Jakarta 18-24 Juli 2025, Cek Jam Berangkat Pekan Ini

Jadwal KRL Bogor Jakarta 18-24 Juli 2025, Cek Jam Berangkat Pekan Ini

Jumat, 18 Juli 2025
Tahun 2025, Kulon Progo Dapatkan Lima Kuota Transmigrasi

Tahun 2025, Kulon Progo Dapatkan Lima Kuota Transmigrasi

Jumat, 18 Juli 2025
Waspada, Hewan Cantik Tapi Bahaya Mulai Muncul di Pantai Kulon Progo

Waspada, Hewan Cantik Tapi Bahaya Mulai Muncul di Pantai Kulon Progo

Kamis, 17 Juli 2025
Transaksi Gunakan Uang Palsu di Sebuah Counter HP, 3 Warga Magelang Diamankan Polsek ...

Transaksi Gunakan Uang Palsu di Sebuah Counter HP, 3 Warga Magelang Diamankan Polsek ...

Kamis, 17 Juli 2025