Olahraga

Hasil Pertandingan ONIC vs BTR ESL Final Group 2023, Perlawanan Tim Robot Harus Kandas Pada Game 2

profile picture Tim Red 5
Tim Red 5
Hasil Pertandingan ONIC vs BTR ESL Final Group 2023
Sanz Gilang bermain pada pertandingan ONIC vs BTR di ajang ESL Final Group 2023. (Foto: Youtube/MPL Indonesia)

HARIANE - Setelah sukses mengamankan Game 1, hasil pertandingan ONIC vs BTR ESL Final Group 2023 ditentukan pada game 2. BTR dengan segala cara harus bisa mencuri poin agar mendapatkan napas pada game 3.

Di sisi lain, ONIC Esports bermain lepas tanpa beban setelah berhasil mengamankan satu poin. Hal ini tentunya menambah asa bagi tim landak kuning untuk mendapat poin penuh.

Kedua tim masih dengann komposisi skuad yang sama dan tanpa perubahan sedikitpun. Berikut 'line up' pemain kedua tim, berdasarkan siaran langsung dari kanal Youtube MPL Indonesia:

ONIC Esport

1. Butsss

2. Kiboy
3. Kairi
4. Sanz
5. CW

Bigetron Alpha

1. Super Vynn

2. Super Kenn
3. Xorizo
4. Saken
5. Moreno

Hasil Pertandingan ONIC vs BTR ESL Final Group 2023

Susunan lengkap pemain ONIC Esport saat menghadapi BTR di ajang ESL Snapdragon Final Group 2023. (Foto: Youtube/MPL Indonesia)

Lagi dan lagi, Kairi menjadi 'momok' mengerikan bagi tim Bigetron Alpha. Bermain tanpa 'Jungler Assasin', ONIC Esports memplot Kairi menggunakan Bane sebagai perusak permainan.

Kairi berhasil mengamankan sebagian besar, bahkan hampir 100 persen objektif untuk tim ONIC. Super Kenn tidak berdaya dan kesulitan untuk beradu 'retribution' melawan Kairi.

Padahal, BTR diuntungkan dengan sosok Faramis yang bagus ketika inisiasi 'war' dibuka. Super Kenn juga menggunakan Lancelot sebagai salah satu Jungler yang dapat dengan mudah mengamankan Objektif.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025