Berita

Heboh, Dara Arafah Tegur Keluarga Pasien yang Putar Musik di Ruang Rawat Inap, Malah Diprotes Balik

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Dara Arafah Tegur Keluarga Pasien
Selebgram Dara Arafah tegur keluarga pasien yang memutar musik di ruang rawat inap. (Foto:instagram/ daraarafah)

HARIANE- Dara Arafah tegur keluarga pasien yang memutar musik di ruang rawat inap di sebuah rumah sakit saat ia menjaga neneknya yang sedang sakit.

Bukannya mematikan musik orang yang memutar musik tersebut malah melakukan protes balik ke Dara Arafah.

Curhatan Dara Arafah tersebut kemudian mendapatkan banyak komentar dari warganet yang kesal dengan tindakan tidak tenggang rasa orang tersebut.

Dara Arafah Tegur Keluarga Pasien yang Putar Musik di Sebuah Rumah Sakit

Dara Arafah sedang merawat neneknya di sebuah rumah sakit. (Foto: instagram/Terang_Media)

Sebuah akun media sosial @terangmedia mengunggah momen Darah Arafah, seorang selebgram yang menegur orang yang memutar musik dangdut di ruang rawat inap di sebuah rumah sakit.

Dara Arafah yang saat itu sedang merawat neneknya yang sedang sakit merasa terganggu dengan suara berisik dari musik yang diputar seseorang di sebelah ruangan persis tempat nenek Arafah dirawat.

Orang tersebut diduga salah satu dari keluarga pasien yang ada di ruang rawat inap rumah sakit tersebut.

Dalam video tersebut terdengar alunan musik yang cukup keras diputar orang tersebut.

Awalnya Dara Arafah mencoba bersabar dan menanyakan neneknya terganggu apa tidak dengan suara berisik musik tersebut.

Kemudian Dara Arafah tegur keluarga pasien yang memutar musik dengan menyuruh orang tersebut mengecilkan suara musik sebab neneknya merasa terganggu.

Namun pelaku kemudian melayangkan protes bahwa musik yang diputarnya volumenya sudah kecil.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Dua Rekan Berlatih Islam Makhachev Raih Kemenangan KO di UAE Warriors 58

Dua Rekan Berlatih Islam Makhachev Raih Kemenangan KO di UAE Warriors 58

Minggu, 23 Februari 2025 02:56 WIB
Tiket Kereta Tambahan Lebaran Mulai 23 Februari 2025, Berikut Daftar KA Keberangkatan dari ...

Tiket Kereta Tambahan Lebaran Mulai 23 Februari 2025, Berikut Daftar KA Keberangkatan dari ...

Sabtu, 22 Februari 2025 22:38 WIB
Haedar Nashir Sampaikan Lima Pesan untuk Para Kepala Daerah

Haedar Nashir Sampaikan Lima Pesan untuk Para Kepala Daerah

Sabtu, 22 Februari 2025 21:44 WIB
Puluhan Kepala Daerah Kader PDIP Sudah Berkumpul di Magelang, Siap Ikuti Retret?

Puluhan Kepala Daerah Kader PDIP Sudah Berkumpul di Magelang, Siap Ikuti Retret?

Sabtu, 22 Februari 2025 18:42 WIB
Bantu Masyarakat Tangani Sampah Elektronik, AZKO Day di Yogyakarta Perkenalkan Program Bisa Baik

Bantu Masyarakat Tangani Sampah Elektronik, AZKO Day di Yogyakarta Perkenalkan Program Bisa Baik

Sabtu, 22 Februari 2025 16:59 WIB
Sekretariat DPRD DIY Teguhkan Komitmen Wujudkan Zona Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi

Sekretariat DPRD DIY Teguhkan Komitmen Wujudkan Zona Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi

Sabtu, 22 Februari 2025 15:47 WIB
Kepala Daerah Absen di Retreat Akmil Magelang, Wamendagri: Masih Ada Kesempatan

Kepala Daerah Absen di Retreat Akmil Magelang, Wamendagri: Masih Ada Kesempatan

Sabtu, 22 Februari 2025 15:37 WIB
Prakiraan Cuaca Minggu 23 Februari 2025, Masih Banyak Wilayah yang Diguyur Hujan Lebat

Prakiraan Cuaca Minggu 23 Februari 2025, Masih Banyak Wilayah yang Diguyur Hujan Lebat

Sabtu, 22 Februari 2025 15:14 WIB
Miris Banget! Warga Jarah Kasur Tercecer Akibat Kecelakaan di Tol Cipularang KM 91

Miris Banget! Warga Jarah Kasur Tercecer Akibat Kecelakaan di Tol Cipularang KM 91

Sabtu, 22 Februari 2025 14:47 WIB
Kecelakaan di Lenteng Agung Jaksel Hari ini, 2 Motor Remuk Parah

Kecelakaan di Lenteng Agung Jaksel Hari ini, 2 Motor Remuk Parah

Sabtu, 22 Februari 2025 12:31 WIB