Gaya Hidup , Jateng

Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa di Semarang pada Ramadhan 2023, Lengkap dengan Keterangan Waktu Sholat

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
jadwal imsakiyah dan buka puasa di Semarang
Inilah jadwal imsakiyah dan buka puasa di Semarang pada Ramadhan 2023. (Pexels/Thirdman)

HARIANE – Jadwal imsakiyah dan buka puasa di Semarang penting untuk diketahui oleh umat Islam selama bulan Ramadhan 2023 berlangsung.

Memasuki bulan suci Ramadhan 1444 H, salah satu hal yang paling dicari-cari oleh umat Muslim yaitu jadwal imsakiyah dan buka puasa di suatu wilayah.

Dengan mengetahui waktu-waktu krusial tersebut, tentu mereka bisa lebih mudah menentukan kapan waktu terbaik untuk bangun dan makan sahur.

Selain itu umat Islam juga bisa memperkirakan perlu atau tidaknya membawa bekal saat bepergian, karena bisa saja mereka buka puasa saat diperjalanan.

Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa di Semarang pada Ramadhan 2023

jadwal imsakiyah dan buka puasa di Semarang
Ramadhan adalah bulan yang oenuh berkah. (Unsplash/Usama Sher Khan)

Rabu, 22 Maret 2023 yang lalu pemerintah melalui Kementerian Agama secara resmi telah menetapkan bahwa awal Ramadhan 1444 H jatuh pada Kamis, 23 Maret 2023.

Semenjak penetapan awal Ramadhan diumumkan, tentu banyak umat Islam yang mulai mencari jadwal imsakiyah dan iftar untuk masing-masing wilayah.

Berikut adalah jadwal imsakiyah dan buka puasa di Semarang pada Ramadhan 2023 yang dirilis oleh Pemkot Semarang melalui akun Instagram resminya : 

Ramadhan Tanggal Imsak Subuh Dzuhur Ashar Maghrib Isya

1

23 Maret 2023 04.17 04.27 11.48 15.00 17.51 18.59
2 24 Maret 2023 04.17  04.27 11.48 15.00 17.50 18.59
3 25 Maret 2023 04.17 04.27 11.48 15.00 17.50 18.58
4 26 Maret 2023 04.17 04.27 11.48 15.00 17.49 18.58
5 27 Maret 2023 04.17 04.27 11.47 15.00 17.49 18.57
6 28 Maret 2023 04.17 04.27 11.47 15.00 17.48 18.57
7 29 Maret 2023 04.17 04.27 11.47 15.00 17.48 18.56
8 30 Maret 2023 04.16 04.26 11.46 15.01 17.47 18.56
9 31 Maret 2023 04.16 04.26 11.46 15.01 17.47 18.56
10 1 April 2023 04.16 04.26 11.46 15.01 17.46 18.55
11 2 April 2023 04.16 04.26 11.45 15.01 17.46 18.55
12 3 April 2023 04.16 04.26 11.45 15.01 17.46 18.54
13 4 April 2023 04.16 04.26 11.45 15.01 17.45 18.54
14 5 April 2023 04.16 04.26 11.45 15.01 17.45 18.53
15 6 April 2023 04.15 04.25 11.44 15.01 17.44 18.53
16 7 April 2023 04.15 04.25 11.44 15.01 17.44 18.52
17 8 April 2023 04.15 04.25 11.44 15.01 17.43 18.52
18 9 April 2023 04.15 04.25 11,43 15.01 17.43 18.52
19 10 April 2023 04.15 04.25 11.43 15.00 17.42 18.51
20 11 April 2023 04.15 04.25 11.43 15.00 17.42 18.51
21 12 April 2023 04.15 04.25 11.43 15.00 17.41 18.50
22 13 April 2023 04.14 04.24 11.42 15.00 17.41 18.50
23 14 April 2023 04.14 04.24 11.42 15.00 17.40 18.50
24 15 April 2023 04.14 04.24 11.42 15.00 17.40 18.49
25 16 April 2023 04.14 04.24 11.42 15.00 17.40 18.49
26 17 April 2023 04.14 04.24 11.41 15.00 17.39 18.49
27 18 April 2023 04.14 04.24 11.41 15.00 17.39 18.48
28 19 April 2023 04.14 04.24 11.41 15.00 17.38 18.48
29 20 April 2023 04.13 04.23 11.41 15.00 17.38 18.48
30 21 April 2023 04.13 04.23 11.41 15.00 17.38 18.47

Demikian jadwal imsakiyah dan buka puasa di Semarang pada Ramadhan 2023 yang sebaiknya diketahui. ****

 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB