Berita , Gaya Hidup

Jadwal Pekan Puncak AKI 2023 di Senayan Gratis: Ada Ayu Ting Ting, Vierratale, Titi DJ hingga Sandiaga Uno

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Jadwal Pekan Puncak AKI 2023 di Senayan Gratis: Ada Ayu Ting Ting, Vierratale, Titi DJ hingga Sandiaga Uno
Jadwal Pekan Puncak AKI di Senayan tanggal 8-10 September 2023 dengan menghadirkan bintang tamu yang spektakuler. (Foto: Instagram/apresiasikreasiindonesia)

HARIANE - Inilah jadwal Pekan Puncak AKI di Senayan yang telah diumumkan oleh akun Instagram pribadinya berikut dengan sejumlah pertunjukan yang akan ditampilkan.

Sejumlah bintang tamu spektakuler akan menemani pada event satu ini, diantaranya ada Ayu Ting Ting hingga Sandiaga Uno yang akan memeriahkan acara tersebut.

Tak hanya itu, sejumlah kompetisi juga digelar dalam acara ini dan bisa diikuti dengan total hadiah jutaan rupiah bagi para pemenang yang beruntung.

Simak jadwal serta rangkaian kegiatan apa saja yang akan menemani para penonton di event Pekan Puncak Aki 2023 ini.

Jadwal Pekan Puncak AKI 2023 di Senayan, Gratis Tanpa HTM

Jadwal pekan Puncak AKI di Senayan
Saksikan sejumlah bintang tamu yang akan menemani para penonton ada Ayu Tingting Vierratale dan lain sebagainya. (Foto: Instagram/apresiasikreasiindonesia)

Apresiasi Kreasi Indonesia melaui aun Instagram resminya telah meluncurkan jadwal Pekan Puncak AKI di Senayan Jakarta dalam waktu tiga hari berturut-turut.

Event ini akan diselenggarakan untuk menemani para penonton di akhir pekan nanti di Senayan Park selama tiga hari bersama pertunjukan dari beberapa bintang tamu yang meriah.

Inilah jadwal Pekan Puncak AKI 2023 di Senayan:

1. Hari Pertama (Jumat, 8 September 2023)

Rangakaian acara:

- Pentas Budaya, dengan menampilkan acara tarian nusantara, pertunjukan wayang, nyanyian tradisional dan falshmob. Dimulai pukul 08.00 s.d selesai.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB