Berita , Jateng

Jadwal Pemadaman Listrik Cilacap 23 November 2023, Wilayah Majenang Terdampak

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Jadwal Pemadaman Listrik Cilacap 23 November 2023, Wilayah Majenang Terdampak
Jadwal pemadaman listrik Cilacap 23 November 2023 melanda ULP Majenang selama beberapa jam. (Ilustrasi: Freepik/jeswin)

HARIANE - Di bawah ini diinformasikan jadwal pemadaman listrik Cilacap 23 November 2023 yang telah diumumkan PLN setempat. 

Pemadaman listrik yang akan berlangsung sejak pagi tersebut akan dilakukan terhadap sejumlah lokasi yang berada di Cilacap, Jawa Tengah.

Proses pemadaman akan berlangsung sekitar empat jam dari pagi hingga siang hari, di mana pemadaman akan dimulai pukul 09.00 WIB pagi hari.

Lokasi Pemadaman Listrik Cilacap 23 November 2023

Dilansir melalui Instagram dari PLN UP3 Cilacap, diberitahukan soal lokasi serta jadwal pemadaman listrik Cilacap hari ini sehubungan dengan adanya kegiatan pemeliharaan jaringan dan rabas pohon.

ULP Majenang akan terdampak dalam pemadaman listrik sementara ini dan melibatkan sejumlah lokasi di dalamya.

Selain itu, terdapat sejumlah himbauan dari pihak PLN setempat terkait hal-hal yang sebaiknya dihindari agar tidak mempengaruhi jaringan listrik, sebagai berikut:

1. Tidak boleh mendirikan bangunan, tiang antena atau baliho dekat dengan jaringan listrik (jarak aman 3 meter dari jaringan listrik).

2. Tidak boleh bermain layang-layang di bawah atau dekat dengan jaringan listrik.

3. Tidak boleh menebang pohon sembarangan yang berdekatan dengan jaringan listrik tanpa berkonsultasi dengan petugas.

4. Tidak boleh melemparkan benda ke jaringan listrik.

Bagi warga Cilacap dan sekitarnya diharapkan untuk dapat bersiap-siap menghadapi pemadaman listrik yang akan berlangsung hari Kamis besok.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tindaklanjuti Instruksi Bupati, Satpol PP Sleman Lanjutkan Operasi Miras

Tindaklanjuti Instruksi Bupati, Satpol PP Sleman Lanjutkan Operasi Miras

Kamis, 07 November 2024 16:27 WIB
FSY Ubah Suasana Kawasan Malioboro Lewat ‘Berkonten Sastra’

FSY Ubah Suasana Kawasan Malioboro Lewat ‘Berkonten Sastra’

Kamis, 07 November 2024 16:20 WIB
Eratkan Hubungan dengan Wartawan, Dirintelkam Polda DIY Temui Pengurus PWI DIY

Eratkan Hubungan dengan Wartawan, Dirintelkam Polda DIY Temui Pengurus PWI DIY

Kamis, 07 November 2024 16:17 WIB
Monyet Ekor Panjang Teror Warga di Imogiri-Dlingo Bantul, Serang Pemukiman dan Lahan Pertanian

Monyet Ekor Panjang Teror Warga di Imogiri-Dlingo Bantul, Serang Pemukiman dan Lahan Pertanian

Kamis, 07 November 2024 13:57 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 7 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 7 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 07 November 2024 11:51 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 7 November 2024 Anjlok Rp 30.000 per ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 7 November 2024 Anjlok Rp 30.000 per ...

Kamis, 07 November 2024 11:51 WIB
Cegah Persebaran PMK, DPKH Gunungkidul Distribusikan Ribuan Vaksin

Cegah Persebaran PMK, DPKH Gunungkidul Distribusikan Ribuan Vaksin

Kamis, 07 November 2024 01:46 WIB
Dugaan Money Politic, Paslon 03 & Istri Cawali Singgih Raharjo Dilaporkan ke Bawaslu ...

Dugaan Money Politic, Paslon 03 & Istri Cawali Singgih Raharjo Dilaporkan ke Bawaslu ...

Rabu, 06 November 2024 22:56 WIB
3.460 Batang Rokok Ilegal Ditemukan di Kota Yogyakarta Selama 10 Bulan

3.460 Batang Rokok Ilegal Ditemukan di Kota Yogyakarta Selama 10 Bulan

Rabu, 06 November 2024 17:53 WIB
Selesai Diteliti, Gua di JJLS Planjan Bisa Jadi Destinasi Wisata Terbatas

Selesai Diteliti, Gua di JJLS Planjan Bisa Jadi Destinasi Wisata Terbatas

Rabu, 06 November 2024 16:20 WIB