Berita , Jabar

Jadwal SIM Keliling Kota Bekasi Januari 2024, Tersedia Senin hingga Sabtu

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
jadwal SIM keliling Kota Bekasi Januari 2024
Jadwal SIM keliling Kota Bekasi Januari 2024 dari Senin sampai Sabtu. (Ilustrasi: Freepik/Freepik)

HARIANE - Polres Metro Bekasi Kota telah mengumumkan jadwal SIM keliling Kota Bekasi Januari 2024.

Jadwal tersebut telah dilaksanakan mulai hari Senin, tanggal 1 Januari 2024, dimana pelayanan akan dilaksanakan setiap Senin sampai Sabtu di enam titik lokasi yang berbeda setiap harinya.

Diinformasikan kepada warga Kota Bekasi yang ingin memperpanjang Surat Izin Mengemudi nya, berikut jadwal serta ketentuan yang harus diperhatikan.

Lokasi SIM Keliling Kota Bekasi Januari 2024 Beserta Ketentuannya

Dikutip dari akun resmi Instagram Samsat Kota Bekasi yang telah menginformasikan terkait jadwal SIM keliling di Kota Bekasi di bulan pertama tahun 2024.

Pelayanan SIM keliling tersebut akan diberlakukan selama satu bulan penuh, yaitu selama bulan Januari 2024.

Hal ini tentunya akan memudahkan masyarakat untuk melakukan perpanjangan SIM dengan memilih jarak terdekat dari rumah masing-masing tanpa perlu ke pusat.

Bagi masyarakat Kota Bekasi yang ini memperpanjang SIM-nya, perhatikan jadwal lengkap beserta lokasi pelaksanaannya, sebagai berikut:

1. Senin

Pukul 08.00 s.d 10.00 WIB di Mitra 10 Harapan Indah.

2. Selasa

Pukul  08.00 s.d 10.00 WIB di Polsek Bantargebang.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025
Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Jumat, 25 April 2025
Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Jumat, 25 April 2025
Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Jumat, 25 April 2025
Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Jumat, 25 April 2025
Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Jumat, 25 April 2025
Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Jumat, 25 April 2025
Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Jumat, 25 April 2025
Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Jumat, 25 April 2025
Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Jumat, 25 April 2025