Berita

Jadwal Skema Lalin Arus Mudik Lebaran 2023 yang Diterapkan Kemenhub

profile picture Hanna
Hanna
Jadwal skema Lalin arus mudik lebaran 2023
Jadwal skema lalin arus mudik lebaran 2023 di sejumlah ruas jalan tol. (Foto: Kementerian PUPR)

HARIANE - Jadwal skema lalin arus mudik lebaran 2023 telah dipersiapkan oleh Kementerian Perhubungan (Kemenhub) untuk segera diterapkan.

Sistem rekayasa lalu lintas arus mudik yang akan diterapkan di sejumlah ruas jalan tol tersebut meliputi tiga skema manajemen lalu lintas.

Pengaturan lalu lintas mudik 2023 akan menggunakan sistem one way, contra flow, dan ganjil genap dengan jadwal yang telah ditentukan. 

Jadwal Skema Lalin Arus Mudik Lebaran 2023

Sistem pengaturan lalu lintas masa arus mudik lebaran 2023 telah disepakati Direktorat Jenderal Perhubungan Darat bersama Korlantas Polri dan Dirjen Bina Marga Kementerian PUPR.

Kesepakatan tersebut telah tertuang dalam Keputusan Bersama Nomor: KP-DRJD 2616 Tahun 2023, SKB/48/IV/2023, 05/PKS/Db/2023 tentang Pengaturan Lalu Lintas Jalan Serta Penyeberangan Selama Masa Arus Mudik dan Arus Balik Angkutan Lebaran Tahun 2023/1444 Hijriah.

Pengaturan lalu lintas mudik 2023 ini akan meliputi sistem satu arah (one way), sistem contra flow, dan sistem ganjil genap yang akan diberlakukan dengan jadwal seperti berikut:

Sistem One Way

Sistem tersebut akan diberlakukan dengan ketentuan waktu pengaturan lalu lintas dalam periode arus mudik mulai dari KM 72 Cikampek hingga KM 414 Gerbang Tol Kalikangkung dengan ketentuan waktu sebagai berikut:

  • Selasa, 18 April 2023 (pukul 14.00 s.d 24.00 WIB)
  • Rabu, 19 April 2023  (pukul 08.00 s.d 24.00 WIB)
  • Kamis, 20 April 2023 (pukul 08.00 s.d 24.00 WIB)
  • Jumat, 21 April 2023 (pukul 08.00 s.d 24.00 WIB)

Sistem Contra Flow

Ads Banner

BERITA TERKINI

Seorang Lansia di Kulon Progo Jadi Korban Tabrak Lari

Seorang Lansia di Kulon Progo Jadi Korban Tabrak Lari

Jumat, 09 Mei 2025
Dua Kementerian Berkolaborasi Dukung Pengembangan Wisata Kulon Progo

Dua Kementerian Berkolaborasi Dukung Pengembangan Wisata Kulon Progo

Jumat, 09 Mei 2025
Pameran F&B Berskala Internasional akan Dihadirkan di Jogja, Ada Apa Saja?

Pameran F&B Berskala Internasional akan Dihadirkan di Jogja, Ada Apa Saja?

Jumat, 09 Mei 2025
Gunungkidul Dilanda Cuaca Buruk, Belasan Rumah Rusak

Gunungkidul Dilanda Cuaca Buruk, Belasan Rumah Rusak

Jumat, 09 Mei 2025
Ratusan Calon Jamaah Haji Kulon Progo Berpamitan

Ratusan Calon Jamaah Haji Kulon Progo Berpamitan

Jumat, 09 Mei 2025
Disdikpora DIY Temukan Titik Terang, Penyebar Soal ASPD Matematika Tak Berasal dari SMPN ...

Disdikpora DIY Temukan Titik Terang, Penyebar Soal ASPD Matematika Tak Berasal dari SMPN ...

Jumat, 09 Mei 2025
Jumat Bersih di Gunungkidul, Bupati Endah Temukan Sampah Rumah Tangga Dibuang di Tempat ...

Jumat Bersih di Gunungkidul, Bupati Endah Temukan Sampah Rumah Tangga Dibuang di Tempat ...

Jumat, 09 Mei 2025
Polda DIY Naikkan Status Mafia Tanah di Bantul ke Tahap Penyidikan

Polda DIY Naikkan Status Mafia Tanah di Bantul ke Tahap Penyidikan

Jumat, 09 Mei 2025
Antisipasi Penyebaran Penyakit Hewan, Surat Keterangan Kesehatan Hewan Jadi Syarat Jual Beli Ternak ...

Antisipasi Penyebaran Penyakit Hewan, Surat Keterangan Kesehatan Hewan Jadi Syarat Jual Beli Ternak ...

Jumat, 09 Mei 2025
Dinilai Lebih Menguntungkan, Petani Gunungkidul Mulai Banyak yang Tanam Bawang Merah

Dinilai Lebih Menguntungkan, Petani Gunungkidul Mulai Banyak yang Tanam Bawang Merah

Jumat, 09 Mei 2025