Gaya Hidup

Jelang Wamil, Jin BTS Pamer Rambut Cepak Ala Tentara Hingga Ramai di Twitter

profile picture Martina Herliana
Martina Herliana
Jelang Wamil, Jin BTS Pamer Rambut Cepak Ala Tentara Hingga Ramai di Twitter
Jelang Wamil, Jin BTS Pamer Rambut Cepak Ala Tentara Hingga Ramai di Twitter

HARIANE - Jin BTS pamer rambut cepak dengan mengunggah foto selfie terbarunya.

Jin BTS pamer rambut cepak tersebut menandakan kesiapannya untuk menjalani wajib militer beberapa hari lagi.

Tampak idol bernama lengkap Kim Seokjin atau Jin BTS pamer rambut cepak seperti tentara pada umumnya.

Anggota tertua, Jin BTS pamer rambut cepak kepada para penggemar melalui Weverse pada 11 Desember 2022, dilansir dari laman Soompi.

BACA JUGA :
Terkuak Jadwal Wamil Jin BTS yang Akan Dimulai 13 Desember, Member Tertua Ini Tulis Pesan untuk ARMY
 
Jin BTS pamer rambut cepak
Jin BTS pamer rambut cepak, siap wamil. (Foto:Twitter/@btsinthemoment)

Jin mengunggah foto selfienya menggunakan kaos hitam berlatar abu-abu. Saat itu, jin sudah berambut cepak.

“Hehehehehe, ini lebih imut dari yang saya bayangkan,” tulis Jin dalam keterangan fotonya.

Tampaknya Jin baru saya memotong rambutnya.

Pasalnya, Jin diketahui masih berambut gondrong ketika menghadiri pernikahan Jiyeon T-ara pada Sabtu, 10 Desember 2022.

Foto terbaru Jin BTS berambut cepak tersebut pun ramai di media sosial. Berbagai tagar bertema Jin menjadi trending topic di Twitter yakni Kim Seokjin, We Will Wait For You Jin, BTSJIN, Jin hyung, We Love You Jin, serta We Love Jin.

Jin BTS akan memulai wamil pada Rabu, 13 Desember 2022. Kabarnya ia akan bergabung dengan kamp pelatihan Angkatan Darat garis depan di utara Seoul.

BACA JUGA :
Jin Member BTS Wajib Militer, Agensi Merilis Pernyataan Agar Penggemar Tidak Mengunjungi Situs Resmi
Ads Banner

BERITA TERKINI

Besok Terakhir, 394 Jemaah Haji Reguler 2025 Ada yang Belum Lunas

Besok Terakhir, 394 Jemaah Haji Reguler 2025 Ada yang Belum Lunas

Kamis, 24 April 2025
Ditetapkan Jadi Tersangka Peredaran Uang Palsu, DA Tak Lagi Menjabat Pengurus DPC PAN ...

Ditetapkan Jadi Tersangka Peredaran Uang Palsu, DA Tak Lagi Menjabat Pengurus DPC PAN ...

Kamis, 24 April 2025
Kasus Peredaran Uang Palsu di Sleman, Begini Modus Operandinya

Kasus Peredaran Uang Palsu di Sleman, Begini Modus Operandinya

Kamis, 24 April 2025
Tiga Pengedar Uang Palsu di Jogja Diamankan, Polisi Kejar Supplier

Tiga Pengedar Uang Palsu di Jogja Diamankan, Polisi Kejar Supplier

Kamis, 24 April 2025
Anggotanya Terjerat Kasus Pengedaran Uang Palsu, Ketua DPC PAN Bantul: Tidak Ada Kaitannya ...

Anggotanya Terjerat Kasus Pengedaran Uang Palsu, Ketua DPC PAN Bantul: Tidak Ada Kaitannya ...

Kamis, 24 April 2025
Muncul Miras Merek Parangtritis, Pemkab Bantul Layangkan Somasi ke Produsen

Muncul Miras Merek Parangtritis, Pemkab Bantul Layangkan Somasi ke Produsen

Kamis, 24 April 2025
Kabar Duka, Tokoh Ikonik Raminten Meninggal Dunia di Usia 75 Tahun

Kabar Duka, Tokoh Ikonik Raminten Meninggal Dunia di Usia 75 Tahun

Kamis, 24 April 2025
Kecelakaan di Gunungpati Semarang Hari ini, Mobil Hantam 4 Sepeda Motor

Kecelakaan di Gunungpati Semarang Hari ini, Mobil Hantam 4 Sepeda Motor

Kamis, 24 April 2025
Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Kamis, 24 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun Drastis! Cek Rinciannya ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun Drastis! Cek Rinciannya ...

Kamis, 24 April 2025